Untuk Mengurangi Ketergantungan Gadget Pada Siswa, SMPN 6 Temanggung Gelar Karya Seni dan Budaya

- 18 Januari 2023, 21:23 WIB
Untuk Mengurangi Ketergantungan Gadget Pada Siswa, SMPN 6 Temanggung Gelar Karya Seni dan Budaya
Untuk Mengurangi Ketergantungan Gadget Pada Siswa, SMPN 6 Temanggung Gelar Karya Seni dan Budaya /Temanggungkab.go.id/

Baca Juga: Demi Memajukan Ekonomi Masyarakat, Dinbudpar Temanggung Fokus Kembangkan Wisata Alam

“Sudah satu semester ini kami mempunyai kegiatan, salah satunya adalah Sabtu asyik, dimana kegiatan ini memberikan kesempatan, sarana maupun prasarana kepada siswa untuk bisa mengembangkan kemampuannya di bidang non akademis, baik seni, budaya maupun yang lainnya. Sehingga keterampilan nantinya bisa menjadi bekal untuk kreatif dan inovatif”, ujar Kepala Sekolah SMPN 6.

Dirinya juga berharap agar bapak, ibu guru dan wali murid memberikan dukungan untuk mencoba secara maksimal agar bisa seperti sekolah penggerak dalam hal memberikan layanan dan kegiatan di sekolah.***

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: temanggungkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x