Trend Avatar Diri Sendiri Kini Juga Bisa Digunakan Pengguna Zoom Meeting, Simak Yuk Bagaiamana Caranya

- 31 Januari 2023, 08:15 WIB
Versi kartun animasi di Zoom.*
Versi kartun animasi di Zoom.* /India Times/
  • Bisa memulai atau bergabung dengan meeting terlebih dahulu
  • Kemudian, di sebelah opsi Start Video atau Stop Video, klik tanda panah atas untuk memilih Choose Virtual Background atau Choose Video Filter
  • Selanjutnya, klik tab Avatars dan pilih avatar yang ingin digunakan

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 9 Halaman 102 Pilihan Ganda Bab 5: Ibadah Haji dan Umrah

Dikutip dari situs resmi Zoom, pada hari Senin, 30 Januari 2023, fitur avatar diri sendiri ini memang hanya tersedia untuk pengguna aplikasi Zoom Meeting di desktop, baik itu Windows maupun macOS. Meskipun masih dalam tahap beta, Zoom berjanji akan menghadirkan lebih banyak lagi pilihan bagi pengguna untuk membuat avatar mulai dari tampilan wajah hingga gaya rambut.***

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x