Inilah 6 Cara Menggunakan Headset Bluetooth JBL TWS 4

- 24 Agustus 2022, 15:54 WIB
ilustrasi menggunakan headset bluetooth
ilustrasi menggunakan headset bluetooth /michael burrow/pexels
  • Menyalakan smartphone.
  • Masuk ke pengaturan koneksi.
  • Scroll dan cari menu bluetooth.
  • Aktifkan bluetooth dengan tekan tombol on.
  • Masukkan headset bluetooth ke port smartphone.
  • Pakai ear bud di telinga.
  • Dengarkan suara di headset bluetooth.

5.  Manfaatkan Sensor JBL

Apabila ingin mendengarkan suara panggilan maupun musik di headset bluetooth JBL TWS 4, maka harus menekan sensor JBL. Dengan menekan sensor yang ada di logo JBL ini maka fungsi dari headset nirkabel ini dapat berjalan. Untuk caranya sendiri, bisa ikuti petunjuk ini: 

  • Siapkan headset bluetooth JBL TWS 4.
  • Tekan sensor yang ada pada logo JBL.
  • Tekan hingga lampu sensor berkedip.
  • Hubungkan headset bluetooth ke smartphone.
  • Pakai ear bud di telinga.
  • Dengarkan suara lewat headset bluetooth.

Baca Juga: Inilah Cara Menggunakan AirPods di Android dan Beberapa Kelebihannya Dibanding Headset Biasa

6.  Melalui Pairing On

Ingin memakai headset bluetooth JBL TWS 4, maka harus melalui pilihan Pairing On. Pilihan ini digunakan agar headset wireless bisa terhubung dengan smartphone, dengan begitu bisa dimanfaatkan fungsinya. Bagi yang belum tahu caranya, bisa ikuti petunjuk berikut ini: 

  • Pasang earbud di telinga.
  • Sentuh salah satu earbud hingga terdengar kalimat pairing on.
  • Nyalakan bluetooth di smartphone.
  • Dengarkan suara di headset bluetooth.

Itulah macam-macam cara menggunakan headset bluetooth JBL TWS 4 yang bisa diterapkan oleh siapa saja. Jadi jika ingin memakai headset wireless ini bisa dilakukan dengan memakai salah satu cara yang telah disebutkan.***

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x