Ini Cara Membuka Youtube yang Diblokir Server di Android dengan Mudah

- 14 Juni 2022, 22:35 WIB
cara membuka youtube yang diblokir server di android
cara membuka youtube yang diblokir server di android /pixabay/irfanahmad

InfoTemanggung.com - Pemblokiran seringkali diberlakukan ketika mengakses Youtube, sehingga perlu adanya cara membuka youtube yang diblokir server di android agar bisa diakses kembali. 

Youtube menjadi wadah banyak orang dalam berkarya, dan didalamnya seseorang dapat menonton banyak video unik dan menarik yang ingin ditonton.

Pemblokiran dan pembatasan server Youtube biasanya dikarenakan beberapa faktor yaitu seperti peraturan dalam negeri, tempat kerja, hingga sekedar kesalahan jaringan.

Baca Juga: Cemas Kenapa Youtube Loading Terus Padahal Sinyal Bagus? Ini Solusinya

Tetapi jangan khawatir, berikut terdapat beberapa rekomendasi alternatif cara membuka Youtube yang diblokir server sehingga masalah di atas dapat teratasi:

1. Pakai DNS (Domain Name System)

DNS atau yang merupakan singkatan dari kata Domain Name System ini bisa menjadi pilihan cocok untuk mengatasi Youtube yang diblokir. 

Untuk diketahui, DNS juga merupakan suatu sistem yang memberi kemudahan dalam menggunakan internet.

Baca Juga: Cara Download Lagu Mp3 Gratis dari Youtube Anti Ribet tanpa Butuh Aplikasi Apapun!

Bahkan juga kemudahan konfigurasi, dan website yang dituju juga menjadi aman. DNS memperluas jangkauan pengguna agar bisa selalu terhubung dengan baik, sehingga tidak perlu merasa sedih karena pemblokiran server oleh Youtube.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x