35 Contoh Soal CPNS 2024, Lengkap dengan Jawaban dan Pembahasan, Mari Persiapkan Diri

- 17 Juni 2024, 09:31 WIB
35 Contoh Soal CPNS 2024, Lengkap dengan Jawaban dan Pembahasan, Mari Persiapkan Diri
35 Contoh Soal CPNS 2024, Lengkap dengan Jawaban dan Pembahasan, Mari Persiapkan Diri /Pexels / Karolina Gabrowska/

Tidak dapat ditarik kesimpulan pasti, karena kera dapat memanjat/tidak dapat memanjat pohon.. Tetapi yang pasti, kera adalah binatang dan karena semua binatang akan mati maka kera akan mati.

Jawabannya: A

Soal 21. Dalam suatu ujian, diketahui sebagai berikut:

• D menyelesaikan ujian sebelum C
• A menyelesaikan ujian sebelum D
• C menyelesaikan ujian setelah B

Jika B menyelesaikan ujian sebelum A maka urutan yang benar dari yang menyelesaikan ujian pertama adalah

A. B - A - D - C
B. B - D - A - C
C. C - D - A - B
D. C - A - D - B
E. B - D - A - C

Pembahasannya:

• D > C
• A > D
• C < B> C
• B > A

Maka urutannya ialah: B > A > D > C

Jawabannya: A

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: CPNS INDONESIA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah