Jelaskan dan Manakah Bagian dari Hubungan Vertikal dari Struktur Organisasi yang Anda Buat?

- 23 Mei 2024, 13:27 WIB
Jelaskan dan Manakah Bagian dari Hubungan Vertikal dari Struktur Organisasi yang Anda Buat?
Jelaskan dan Manakah Bagian dari Hubungan Vertikal dari Struktur Organisasi yang Anda Buat? /Pexels.com /Ketut Subiyanto/

INFOTEMANGGUNG.COM – Berikut inilah contoh jawaban jelaskan dan manakah bagian dari hubungan vertikal dari struktur organisasi yang Anda buat?

Pertanyaan manakah bagian dari hubungan vertikal dari struktur organisasi yang Anda buat ini menarik untuk dibahas.

Yuk perhatikan manakah bagian dari hubungan vertikal dari struktur organisasi yang Anda buat ini.

Baca Juga: Jelaskan dan Manakah Bagian dari Hubungan Horizontal dari Struktur Organisasi yang Anda Buat? Inilah Ulasannya

Struktur organisasi vertikal merupakan sebuah struktur hierarki yang menunjukan konsistensi di mana kekuasaan serta wewenang mengalir dari atas ke bawah dan sebaliknya.

Dalam struktur ini, keputusan dan arahan dibuat di tingkat atas selanjutnya disampaikan melalui berbagai tingkat manajerial organisasi hingga mencapai karyawan di tingkat operasional.

Setiap tingkat memiliki tanggung jawab tertentu dan melapor kepada tingkat yang lebih tinggi.

Struktur vertikal memastikan adanya kontrol yang jelas dan aliran informasi yang teratur, namun bisa juga membatasi fleksibilitas dan inovasi karena keputusan harus melewati beberapa tingkatan otoritas sebelum diimplementasikan.

Terus manakah bagian dari hubungan vertikal dari struktur organisasi yang Anda buat?

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah