Menurut Anda Apakah Indikator Negara Bisa Dikatakan Demokratis Itu dengan Adanya Pemilu atau Masih Ada

- 22 Mei 2024, 13:23 WIB
Menurut Anda Apakah Indikator Negara Bisa Dikatakan Demokratis Itu dengan Adanya Pemilu atau Masih Ada
Menurut Anda Apakah Indikator Negara Bisa Dikatakan Demokratis Itu dengan Adanya Pemilu atau Masih Ada /tangkapan layar youtube @rumah pemilu/

Terus apakah indikator negara bisa dikatakan demokratis itu dengan adanya pemilu atau masih ada indikator lainnya?

Untuk teman-teman yang penasaran, yuk simak contoh jawaban berikut ini.

Soal Lengkap

Indonesia adalah salah satu negara demokrasi terbesar di dunia.

Dengan jumlah penduduk lebih dari 265 juta orang, Indonesia menjadi salah satu negara paling demokratis.

Kita baru saja melakukan pesta demokrasi pada Tanggal 14 Februari 2024 dengan adanya Pemilu Presiden, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, dan Anggota Dewan Perwakilan Daerah.

Menurut Anda apakah indikator negara bisa dikatakan demokratis itu dengan adanya pemilu atau masih ada indikator lainnya? Jelaskan pendapat Anda!

Contoh Jawaban

Dikutip dari fahum.umsu.ac.id menjelaskan terdapat beberapa indikator yang dapat digunakan untuk menyatakan bahwa suatu negara demokratis, antara lain:

1. Pemilihan Umum dan Partisipasi Aktif Warga Negara

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: fahum.umsu.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah