Berdasarkan Artikel di Atas, Analisislah Bentuk-bentuk Interaksi Sosial yang Mungkin pada Peristiwa Tersebut!

- 27 April 2024, 13:16 WIB
Berdasarkan Artikel di Atas, Analisislah Bentuk-bentuk Interaksi Sosial yang Mungkin pada Peristiwa Tersebut!
Berdasarkan Artikel di Atas, Analisislah Bentuk-bentuk Interaksi Sosial yang Mungkin pada Peristiwa Tersebut! /Pexels.com /Zen Chung/

- Kerjasama Sosial Masyarakat

Tradisi rewang memperlihatkan kepada kita tentang kerjasama yang kuat di antara anggota masyarakat.

Dalam hal ini, semua elemen seperti ibu-ibu, bapak-bapak, maupun anak muda, memiliki peran masing-masing dalam membantu pelaksanaan acara besar.

Hal ini mencerminkan kerja tim yang erat dan saling mendukung satu sama lain.

- Sikap dalam Pemberian dan Penerimaan:

Tujuan utama dari rewang ini untuk membantu tetangga yang memiliki hajat atau acara besar.

Dalam kasus tersebut dapat mengajarkan kita tentang sikap peduli terhadap sesama.

Meskipun tidak ada imbalan yang diberikan, sering kali tuan rumah memberikan hantaran sebagai ungkapan terima kasih kepada masyarakat.

- Adanya Hubungan Kekeluargaan dalam Masyarakat

Tradisi rewang juga berfungsi sebagai sarana untuk memperkuat hubungan kekeluargaan dan pergaulan di antara anggota masyarakat.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah