Diketahui G(X) = 2x + A + 1 Dan H(X) = 2 – X Jika (G O H) = (H O G), Maka Nilai A + 3 =, Inilah Pembahasannya

- 17 April 2024, 18:02 WIB
Diketahui G(X) = 2x + A + 1 Dan H(X) = 2 – X Jika (G O H) = (H O G), Maka Nilai A + 3 =, Inilah Pembahasannya
Diketahui G(X) = 2x + A + 1 Dan H(X) = 2 – X Jika (G O H) = (H O G), Maka Nilai A + 3 =, Inilah Pembahasannya /Pexels.com /Karolina Grabowska/

INFOTEMANGGUNG.COM – Berikut inilah contoh jawaban diketahui g(x) = 2x + a + 1 dan h(x) = 2 – x . Jika (g o h) = (h o g), maka nilai a + 3.

Dalam soal tersebut terdiri dari dua bagian soal yang dapat teman-teman jawab.

Untuk soal kedua teman-teman dapat menjawab hasil operasi berikut dengan cepat (tanpa kalkulator/alat hitung), gunakan dan tuliskan sifat operasinya.

Baca Juga: Wawasan Nusantara Adalah Cara Pandang Bangsa Indonesia Tentang Diri dan Lingkungannya dengan Mengutamakan

Penasarankan dengan jawabannya? Yuk simak pembahasan berikut ini.

1. Diketahui g(x) = 2x + a + 1 dan h(x) = 2 – x . Jika (g o h) = (h o g), maka nilai a + 3 =

2. Tentukan hasil operasi berikut dengan cepat (tanpa kalkulator/alat hitung), gunakan dan tuliskan sifat operasinya!

a. 9999 x 263 =
b. 764 +57635 + 42365 =
c. 281 x 653 + 281 x 347 =

Jawaban

Soal 1

Diketahui:

g(x) = 2x + a + 1

h(x) = 2 - x

(g o h) = (h o g)

Untuk mencari nilai a + 3, Anda perlu mencari terlebih dahulu nilai a agar bisa menjawab dengan sesuai.

(g o h)(x) = g(h(x)) = g(2 - x) = 2(2 - x) + a + 1 = 4 - 2x + a + 1

(h o g)(x) = h(g(x)) = h(2x + a + 1) = 2 - (2x + a + 1) = -2x - a

Karena (g o h) = (h o g), maka:

4 - 2x + a + 1 = -2x - a

4 + 1 = -a

a = -5

Jadi, nilai a + 3 = -5 + 3 = -2.

Soal 2

a. 9999 x 263

Sifatnya adalah Distributif

9999 x 263 = (10000 - 1) x 263

= 10000 x 263 - 1 x 263

= 2,630,000 - 263

= 2,629,737

b. 764 + 57635 + 42365

Sifatnya adalah komutatif dan Asosiatif

764 + 57635 + 42365 = (764 + 57635) + 42365

= 58399 + 42365

= 100,764

c. 281 x 653 + 281 x 347

Sifatnya adalah bistributif

281 x (653 + 347)

= 281 x 1000

= 281,000

Baca Juga: Menurut Saudara Bagaimana Kondisi Sektor Industri Indonesia Saat Ini? Sektor Industri Apakah yang Paling

Jadi, itulah contoh jawaban terkait pertanyaan di atas yang dapat teman-teman jadikan referensi pembelajaran.***

 

Disclaimer:

Kebenaran jawaban diatas tidak mutlak. Jawaban tersebut bersifat terbuka sehingga bisa dieksplorasi lagi lebih lanjut.

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah