Siklus Inkuiri pada Komunitas Belajar dalam Sekolah, Kunci Jawaban Post Test Modul 2 Materi Siklus Komunitas

- 7 April 2024, 12:07 WIB
Siklus Inkuiri pada Komunitas Belajar dalam Sekolah, Kunci Jawaban Post Test Modul 2 Materi Siklus Komunitas
Siklus Inkuiri pada Komunitas Belajar dalam Sekolah, Kunci Jawaban Post Test Modul 2 Materi Siklus Komunitas /Pexels.com /August de Richelieu/

INFOTEMANGGUNG.COM - Para pengajar Indonesia, artikel yang berikut ini akan membahas tentpertanyaan siklus inkuiri pada komunitas belajar dalam sekolah adalah? dan kunci jawaban soal post test Modul 2 materi siklus komunitas belajar dalam sekolah yang lainnya.

Kunci jawaban soal post test Modul 2 materi siklus komunitas belajar dalam sekolah akan segera kita bahas poin-poinnya.

Baca Juga: Baru! Kunci Jawaban Post Test Modul 1 Materi 5 Dimensi Komunitas Belajar dalam Sekolah

Materi yang ada pada soal post test Modul 2 ini adalah mengenai siklus komunitas belajar dalam sekolah, topik baru yang nantinya ada di Platform Merdeka Mengajar.

Diharapkan dengan kunci jawaban post test Modul 2 ini para pengajar bisa mempelajari materinya terlebih dahulu sebelum mencocokkan jawaban yang ada di Platform Merdeka Mengajar.

Dalam proses belajarnya di komunitas, guru menggunakan siklus inkuiri sebagai acuan untuk belajar secara berkelanjutan dalam upaya peningkatan mutu pendidikan murid di sekolah.

I. Refleksi Awal

a. Melihat data murid: hasil asesmen, hasil penilaian pembelajaran, atau data lain
b. Analisis hasil belajar murid
c. Diskusi dan refleksi dengan guru lain
d. Menentukan agenda atau topik prioritas untuk komunitas belajar.
e. Menentukan tujuan dan target belajar untuk peningkatan pembelajaran murid.

Baca Juga: Manfaat Utama dari Komunitas Belajar dan 4 Kunci Jawaban Post Test Modul 1 Materi Ide Besar Komunitas Belajar

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x