Contoh dari Tindakan Tidak Etis dalam Bermedia Sosial Yaitu? Yuk Jawab Soal MOOC ASN ini

- 24 Maret 2024, 14:02 WIB
Contoh dari Tindakan Tidak Etis dalam Bermedia Sosial Yaitu? Yuk Jawab Soal MOOC ini
Contoh dari Tindakan Tidak Etis dalam Bermedia Sosial Yaitu? Yuk Jawab Soal MOOC ini /Pexels.com /Andrea Piacquadio/

Nah, tepat sekali karena kali ini kita akan mengulas pertanyaan contoh dari tindakan tidak etis dalam bermedia sosial?

Pertanyaan ini terdapat pada soal MOOC ASN.

Untuk teman-teman yang penasaran, yuk simak pembahasan berikut ini.

Pertanyaan

a. Memberikan komentar yang bernada cacian di media sosial
b. Memberikan saran dengan kata-kata sopan di media sosial
c. Menyebarkan konten edukasi di media sosial
d. Menghargai privasi dengan tidak melakukan stalking

Jawaban yang tepat ialah:

a. Memberikan komentar yang bernada cacian di media sosial

Contoh dari tindakan tidak etis dalam bermedia sosial adalah memberikan komentar yang bernada cacian.

Hal ini mencakup penggunaan kata-kata kasar, penghinaan, atau penilaian negatif terhadap individu atau kelompok.

Tindakan ini tidak hanya merusak hubungan antar pengguna media sosial, tetapi juga bisa menyebabkan konflik dan merusak reputasi seseorang secara online.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah