30 Latihan Soal Evaluasi Akhir MOOC ASN BerAKHLAK Lengkap Beserta Kunci Jawaban, Yuk Belajar

- 24 Maret 2024, 13:36 WIB
30 Latihan Soal Evaluasi Akhir MOOC ASN BerAKHLAK Lengkap Beserta Kunci Jawaban, Yuk Belajar
30 Latihan Soal Evaluasi Akhir MOOC ASN BerAKHLAK Lengkap Beserta Kunci Jawaban, Yuk Belajar /Pexels.com /Pavel Danilyuk/

Jawabannya:

C. Memberikan komentar kasar di sosial media

Soal 6

ASN terus berupaya untuk meningkatkan dirinya agar menjadi SDM Indonesia yang unggul, kecuali

A. Memotivasi diri Aparatur Sipil Negara (ASN) agar dapat senantiasa bertanya
B. Menciptakan budaya kerja yang kompetitif di instansi pemerintah
C. ASN dapat meningkatkan daya saing Indonesia di tingkat dunia
D. Berupaya agar menjadi Duta ASN untuk dapat menyebarkan pengaruh positif

Jawabannya:

A. Memotivasi diri Aparatur Sipil Negara (ASN) agar dapat senantiasa bertanya

Soal 7

Di bawah ini merupakan nilai kompeten dalam ASN BerAKHLAK, Kecuali

A. Memegang teguh ideologi Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
B. Suka menolong orang lain yang sedang kesulitan
C. Menghargai setiap orang apapun latar belakangnya
D. Membangun lingkungan kerja yang kondusif

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah