25 Alternatif Kunci Jawaban Pre Test Seri Pengelolaan Pembelajaran Penyelenggara Pendidikan Inklusif

- 12 Maret 2024, 18:51 WIB
25 Alternatif Kunci Jawaban Pre Test Seri Pengelolaan Pembelajaran Penyelenggara Pendidikan Inklusif
25 Alternatif Kunci Jawaban Pre Test Seri Pengelolaan Pembelajaran Penyelenggara Pendidikan Inklusif /Pexels.com /Pavel Danilyuk/

C. Affective, recognition dan strategic

Soal 8

Jaringan recognition dalam otak berfungsi untuk ….

A. Mengetahui tentang “mengapa” dalam pembelajaran
B. Mengetahui tentang “dimana” dalam pembelajaran
C. Mengetahui tentang “apa” dalam pembelajaran
D. Mengetahui tentang “bagaimana” dalam pembelajaran

Jawaban yang tepat:

C. mengetahui tentang “apa” dalam pembelajaran

Soal 9

Berikut strategi pembelajaran yang tepat saat berhadapan dengan peserta didik yang mengalami hambatan bicara.

[1] Posisikan wajah anda menyamping dengan peserta didik ketika berkomunikasi dengannya.
[2] Memberikan contoh membuat kalimat yang benar.
[3] Ajarkan model-model alternatif untuk bisa berbicara.
[4] Ajukan pertanyaan secara tertulis dengan pertanyaan yang bisa dijawab oleh peserta didik yang bersangkutan.

A. [1] dan [2]
B. [1] dan [3]
C. [2] dan [4]
D. [2] dan [3]

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah