Refleksi Pemimpin Pembelajaran dalam Pengembangan Sekolah, Penting untuk Diketahui Calon Guru Penggerak

- 7 Maret 2024, 21:07 WIB
Refleksi Pemimpin Pembelajaran dalam Pengembangan Sekolah, Penting untuk Diketahui Calon Guru Penggerak
Refleksi Pemimpin Pembelajaran dalam Pengembangan Sekolah, Penting untuk Diketahui Calon Guru Penggerak /Pexels.com /pixabay/

Jawaban

Untuk meningkatkan pelaksanaan kegiatan fasilitasi Calon Guru Penggerak (CGP), dapat melakukan langkah perbaikan yang efektif dan efisien.

Langkah pertama, dapat melakukan pendampingan CGP dengan penuh dedikasi.

Hal ini akan memastikan bahwa mereka mendapatkan dukungan yang diperlukan dalam penerapan pembelajaran daring dan pemahaman tentang konsep-konsep.

Selain itu, yang dapat dilakukan ialah aktif mengajak peserta didik untuk berdiskusi dan berbagi pemikiran, memastikan bahwa setiap kebingungan atau hambatan yang mereka hadapi dapat diatasi bersama-sama.

Dengan pendekatan ini dapat memperkuat kualitas pembelajaran di sekolah dan meningkatkan kemampuan CGP dalam menjadi agen perubahan yang efektif.

Baca Juga: Hasil Total Dana Kampanye Capres-Cawapres 2024: Ganjar-Mahfud Terbesar dengan Rp506,8 Miliar, AMIN Paling Keci

Jadi, itulah contoh jawaban refleksi pemimpin pembelajaran dalam pengembangan sekolah Calon Guru Penggerak.***

 

Disclaimer:

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah