77 Soal Ulangan / UTS Akidah Akhlak Kelas 11 MA Semester 2 Tahun 2024 Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 25 Februari 2024, 17:00 WIB
77 Soal Ulangan / UTS Akidah Akhlak Kelas 11 MA Semester 2 Tahun 2024 Lengkap dengan Kunci Jawaban
77 Soal Ulangan / UTS Akidah Akhlak Kelas 11 MA Semester 2 Tahun 2024 Lengkap dengan Kunci Jawaban /Pexels.com / Qamar Rehman/

A. Hasan basri
B. M. Amin al kurdy
C. Zakaria al anshari
D. Abu manshur al hallaj
E. Abu yazid al bustami

Jawaban: D

Soal 6. Tokoh yang terkenal sebagai bapak tasawuf moderat adalah

A. Abu yazid al bustami
B. Junaid al baghdadi
C. Imam al ghozali
D. Abu manshur al hallaj
E. Hasan basri

Jawaban: B

Soal 7. Para kaum orientalis berpendapat bahwa salah satu maqomat sufi al-Fana dianggap ada persamaan dengan ...

A. Ajaran agama katholik tentang surgawi
B. Ajaran agama konghucu tentang bahena
C. Ajaran agama nasrani tentang penebusan dosa
D. Ajaran agama hindu tentang nirwana
E. Ajaran agama budha tentang muksha

Jawaban: D

Soal 8. Cakupan makna yang terkandung dalam tasawuf sangat luas yang kalau dipahami secara utuh, tasawuf beroreintasi moral, namun tujuan akhirnya adalah ...

A. Mengetahui zat Allah
B. Hubungan yang harmonis antara manusia dengan makhluknya
C. Hubungan yang harmonis antara manusia dengan Allah
D. Mengetahui sifat-sifat Allah
E. Menegakkan kebenaran dan keadilan

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah