44 Soal PTS Geografi Kelas 10 Semester 2, Contoh Soal UTS dan Jawabannya

- 20 Februari 2024, 19:15 WIB
44 Soal PTS Geografi Kelas 10 Semester 2, Contoh Soal UTS dan Jawabannya
44 Soal PTS Geografi Kelas 10 Semester 2, Contoh Soal UTS dan Jawabannya /Pexels.com /Suzy Hazelwood/

Soal 5. Berikut adalah hal yang memengaruhi perubahan batuan, kecuali ...

A. Suhu tinggi
B. Tekanan tinggi
C. Penambahan bahan lain
D. Mineral penyusunnya

Jawabannya: D

Soal 6. Jenis mineral yang merupakan persenyawaan antara logam dan unsur belerang adalah ...

A. Oksida
B. Sulfida
C. Karbonat
D. Silikat

Jawabannya: B

Soal 7. Proses pembentukan pegunungan dinamakan ...

A. Gerak orogenetik
B. Gerak epirogenetik
C. Tektonisme
D. Vulkanisme

Jawabannya: A

Soal 8. Material hasil ekstrusi magma yang merupakan campuran antara lava dan pasir adalah ...

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah