12 Soal Modul 3.2 Guru Penggerak, Eksplorasi Konsep Pertanyaan Pemantik Pengelola Sumber Daya dan Jawabannya

- 18 Februari 2024, 09:54 WIB
12 Soal Modul 3.2 Guru Penggerak, Eksplorasi Konsep Pertanyaan Pemantik Pengelola Sumber Daya dan Jawabannya
12 Soal Modul 3.2 Guru Penggerak, Eksplorasi Konsep Pertanyaan Pemantik Pengelola Sumber Daya dan Jawabannya /pexels.com/RODNAE Production/

Jawabannya: Kepala sekolah adalah orang yang memiliki peran sebagai motivator, pengelola, manager dan penumbuh karakter warga sekolah.

Soal 2. Apakah yang harus dilakukan oleh seorang kepala sekolah dalam mengelola sumber daya sekolah secara efektif dan efisien?

Jawabannya: Kepala sekolah mampu memotivasi, mengelola, memanage, dan memahami karakter setiap warga sekolah.

Soal 3. Seberapa besar dampak sumber daya (fasilitas) yang sekolah miliki untuk memfasilitasi proses pembelajaran murid saat ini? Jelaskanlah!

Jawabannya: Fasilitas yang tersedia di sekolah berperan penting dalam mendukung program pusat sumber belajar agar kegiatan dapat berjalan dengan efisien.

Fasilitas ini juga membantu meningkatkan perhatian dan interaksi sesuai dengan minat kemampuan siswa, mendorong siswa untuk menjadi rajin dan tekun, sehingga proses pembelajaran di sekolah bisa ditingkatkan.

Baca Juga: Lengkap! Kunci Jawaban Post Test Modul 3 Kolaborasi dengan Latihan Pemahaman dan Cerita Reflektif (Baru)

Soal 4. Apabila kita menganggap sebuah sekolah adalah sebuah ekosistem dengan faktor biotik dan abiotik yang ada di dalamnya, maka faktor-faktor apa saja yang termasuk dalam kelompok biotik dan abiotik?

Jawabannya: Faktor biotik terdiri dari murid, guru, kepala sekolah, pengawas, dan komite sekolah, sementara faktor abiotik mencakup sarana prasarana dan keuangan.

Soal 5. Bagaimanakah seharusnya seorang kepala sekolah berperan?

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah