Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 5 Halaman 92 Kurikulum 2013: Kosakata Baku di Kejadian Rengasdengklok

- 3 Februari 2024, 08:30 WIB
Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 5 Halaman 92 Kurikulum 2013: Kosakata Baku di Kejadian Rengasdengklok
Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 5 Halaman 92 Kurikulum 2013: Kosakata Baku di Kejadian Rengasdengklok /Pixabay.com / kaboompics/

Yang diamankan pada Peristiwa Rengasdengklok adalah Bung Hatta dan Bung Karno beserta Ibu Fatmawati dan Guntur Soekarno Poetra.

Soal 3. Siapakah yang memelopori Peristiwa Rengasdengklok?

Yang memelopori Peristiwa Rengasdengklok adalah Tokoh pemuda.

Soal 4. Apa yang terjadi di Rengasdengklok?

Terjadi perdebatan antara golongan tua dengan golongan muda berkaitan dengan waktu pelaksanaan Proklamasi Kemerdekaan.

Soal 5. Apakah tujuan Peristiwa Rengasdengklok?

Untuk mendesak golongan tua untuk segera memproklamasikan kemerdekaan Indonesia.

Soal 6. Apakah hasil kesepakatan pada Peristiwa Rengasdengklok?

Setelah melalui perdebatan dan ditengahi Ahmad Soebardjo, menjelang malam hari, kedua tokoh itu akhirnya kembali ke Jakarta. Rombongan Soekarno-Hatta sampai di Jakarta pada pukul 23.30 waktu Jawa zaman Jepang (pukul 23.00 WIB).

Soekarno Hatta setelah singgah di rumah masing-masing, kemudian bersama rombongan lainnya menuju rumah Laksamana Maeda di Jalan Imam Bonjol No. 1 Jakarta (tempat kerja Ahmad Soebardjo) guna merumuskan teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x