Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 52 Kurikulum 2013: Ayo Berlatih, Polusi karena Ulah Manusia

- 1 Februari 2024, 07:55 WIB
Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 52 Kurikulum 2013: Ayo Berlatih
Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 52 Kurikulum 2013: Ayo Berlatih /instagram @pakindro/

INFOTEMANGGUNG.COM - Adik-adik kelas 5, mari kita cek kunci jawaban Tema 5 kelas 5 halaman 52 Kurikulum 2013: Ayo Berlatih.

Berikut akan segera kita pelajari kunci jawaban Tema 5 Kelas 5 halaman 52 Subtema 1 Pembelajaran 6 Kurikulum 2013.

Baca Juga: Ringkasan Materi IPAS Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka: Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia

Pada soal Tema 5 Kelas 5 halaman 52 ini, kalian diminta untuk mempelajari perubahan ekosistem hingga usaha mempertahankan NKRI sebagai bagian dari Tema 5.

Sebelum melihat kunci jawaban Tema 5 Kelas 5 halaman 52, seperti biasa cobalah menjawab soalnya secara mandiri.

Pakai kunci jawaban ini sebagai panduan dan pembanding oleh orang tua untuk mengoreksi pekerjaan anak.

Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Halaman 52

Ayo Berlatih

Soal 1. Apa sajakah yang menyebabkan terjadinya perubahan ekosistem?

Jawabannya: Adanya faktor dari alam, seperti perubahan musim dan bencana alam, serta faktor manusia.

Faktor manusia sebab adanya kegiatan industri dan pembukaan lahan yang tidak bertanggung jawab.

Baca Juga: Ringkasan Materi IPAS Kelas 5 Kurikulum Merdeka: Macam-macam Budaya Maritim dan Budaya Agraris

Soal 2. Kegiatan manusia seperti apa sajakah yang bisa mempengaruhi ekosistem?

Jawabanannya: Kegiatan industri dan transportasi yang menimbulkan polusi.

Kemudian, ada juga pembukaan lahan yang tidak bertanggung jawab, dan melakukan perburuan liar.

Soal 3. Usaha-usaha apa sajakah yang telah dilakukan masyarakat Indonesia guna mempertahankan NKRI?

Jawabannya:

Usaha untuk mempertahankan NKRI adalah sikap toleransi kepada sesama.

Baca Juga: Contoh Soal Ulangan PKN Kelas 5 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka Tahun 2024, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Soal 4. Sebutkanlah paling sedikit dua lagu nasional bertangga nada mayor dan minor.

Jawabannya:

Tangga nada mayor: Lagu Hari Merdeka dan Garuda Pancasila

Tangga Nada minor: Lagu Mengheningkan Cipta dan Tanah Airku

Itulah tadi kunci jawaban Tema 5 kelas 5 halaman 52 Kurikulum 2013: Ayo Berlatih. Semoga bermanfaat.***

Disclaimer:

Jawaban yang tertera di atas sifatnya tidak mutlak.
Jawaban tersebut bersifat terbuka sehingga bisa dieksplorasi lagi lebih lanjut.

<p><em>Dapatkan informasi terbaru terkait dunia pendidikan dengan bergabung di grup telegram kami.&nbsp;Mari bergabung di Grup Telegram dengan cara klik tombol dibawah ini:</em></p>
<p><a href="https://t.me/+-dPk-OQ9C485Mzhl" target="_blank" rel="noopener noreferrer"><button style="border: none; background-color: yellow; color: black; height: 35px; padding: 5px 25px; border-radius: 20px;"> <strong>Gabung Grup Telegram</strong> </button></a></p>
<p>Kamu juga bisa request kunci jawaban atau info lainnya dengan topik pendidikan.</p>

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x