7 Soal OSN Matematika SD MI 2024 Topik Perbandingan Usia dan Uang dengan Kunci Jawaban

- 29 Januari 2024, 19:15 WIB
7 Soal OSN Matematika SD MI 2024 Topik Perbandingan Usia dan Uang dengan Kunci Jawaban
7 Soal OSN Matematika SD MI 2024 Topik Perbandingan Usia dan Uang dengan Kunci Jawaban /Pexels.com /pixabay/

Jawabannya: C

Soal 5. Andi hendak membeli donat untuk adiknya. Bila Andi membeli 26 donat, uangnya kurang Rp3.000.

Akan tetapi, bila Andi hanya membeli 16 donat, maka uangnya masih ada sisa Rp2.000.

Uang Andi senilai...

A. Rp16.000
B. Rp14.000
C. Rp12.000
D. Rp10.000

Jawabannya: D

Soal 6. Perbandingan usia Nita dan ibunya sepuluh tahun yang lalu ialah 1:3. Hari ini, perbandingan usia Nita dan ibunya menjadi 1:2,5.

Usia Nita saat ini adalah ...

Jawabannya: 20 tahun

Baca Juga: 54 Soal OSN IPA 2024 tingkat SD, Lengkap dengan Jawaban dan Pembahasannya, Yuk Langsung Belajar

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah