TERBARU LENGKAP! dengan Layanan BK, Peserta Didik Diharapkan Mampu, Simak Jawaban dan Pembahasannya

- 11 Januari 2024, 10:53 WIB
TERBARU LENGKAP! dengan Layanan BK, Peserta Didik Diharapkan Mampu, Simak Jawaban dan Pembahasannya
TERBARU LENGKAP! dengan Layanan BK, Peserta Didik Diharapkan Mampu, Simak Jawaban dan Pembahasannya /Pexels.com /cottonbro studio/

Selanjutnya, kita akan membahas salah satu pertanyaan menarik terkait BK, yaitu dengan layanan BK, peserta didik diharapkan mampu?

Untuk teman-teman yang masih belum memahami pertanyaan diatas, yuk simak pembahasan lengkapnya dibawah ini.

Soal Lengkap

Dengan layanan bk, peserta didik diharapkan mampu

A. Mendapatkan nilai sempuran di ujian akhir semester
B. Mendapatkan perhatian lebih dari guru
C. Memahami dan menerima diri serta lingkungannya
D. Memahami dan menerima perbedaan

Jawaban

C. Memahami dan menerima diri serta lingkungannya

Layanan Bimbingan Konseling (BK) berperan penting dalam membentuk peserta didik menjadi individu yang lebih baik.

Melalui BK, peserta didik diharapkan dapat mengembangkan pemahaman dan penerimaan terhadap diri sendiri serta lingkungannya.

Aspek ini mencakup pengenalan identitas pribadi, penerimaan terhadap kelebihan dan kekurangan, serta kemampuan untuk mengelola tekanan dan emosi dengan sehat.

Memahami dan menerima diri merupakan langkah awal menuju kematangan psikologis, yang dapat membantu peserta didik menghadapi berbagai tantangan hidup.

Selain itu, BK juga berfokus pada pengenalan terhadap lingkungan sekitar, termasuk penerimaan terhadap perbedaan yang ada di dalamnya.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah