Kunci Jawaban Biologi Kelas 12 Halaman 26-27 Kurikulum Merdeka, Aktivitas 1.10: Transpor Elektron

- 9 Januari 2024, 16:00 WIB
Kunci Jawaban Biologi Kelas 12 Halaman 26-27 Kurikulum Merdeka, Aktivitas 1.10: Transpor Elektron
Kunci Jawaban Biologi Kelas 12 Halaman 26-27 Kurikulum Merdeka, Aktivitas 1.10: Transpor Elektron /Pexels.com / RF._.studio/

Jawabanmya:

Kompleks protein yang pertama menerima elektron dari FADH2 adalah nomor II.

d. Kompleks protein nomor berapa sajakah yang dilalui elektron yang berasal dari FADH2?

Jawabannya:

Kompleks protein yang dilalui elektron yang berasal dari FADH2 adalah nomor III dan IV.

e. Bagaimanakah NADH dan FADH2 dikonversi menjadi ATP?

Jawabannya:

Ketika elektron yang berasal NADH dan FADH2 melalui kompleks protein, energinya menyebabkan perpindahan H+ dari matriks mitokondria menuju ruang antar membran.

Baca Juga: Kunci Jawaban Biologi Kelas 12 Halaman 100 Kurikulum Merdeka, Aktivitas 2.14: Ayo Berlatih Hukum Mendel

Hal ini menyebabkan konsentrasi H+ di ruang antar membran lebih tinggi dibanding di dalam matriks mitokondria.

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x