Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 5 Halaman 10 Kurikulum Merdeka, Latihan Kosakata

- 9 Januari 2024, 14:44 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 5 Halaman 10 Kurikulum Merdeka, Latihan Kosakata
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 5 Halaman 10 Kurikulum Merdeka, Latihan Kosakata /Pexels.com /Todoran Bogdan/

Soal 12. Kata: Rapi

Makna kata: Teratur
Contoh Kalimatnya: Buku pelajaran kutata rapi di dalam rak.

Soal 13. Kata: Ramah

Makna kata: Baik hati dan menarik budi bahasanya
Kalimatnya: Anita adalah gadis yang ramah sehingga disukai teman-temannya.

Baca Juga: 15 Soal Matematika Kelas 5 Semester 2 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban

Soal 14. Kata: Sederhana

Makna kata: Tidak berlebih-lebihan
Contoh Kalimatnya: Ibu mengajariku untuk selalu hidup sederhana.

Soal 15. Kata: Sopan

Makna kata: Hormat dan takzim
Contoh Kalimatnya: Para siswa harus selalu sopan kepada bapak dan ibu guru.

Demikianlah kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 5 halaman 10 Kurikulum Merdeka, yang membahas tentang latihan Kosakata. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x