Soal Ulangan Harian PPKN Kelas 7 SMP/MTs, Menghargai Lingkungan dan Budaya Lokal dan Kunci Jawaban

- 1 Januari 2024, 14:43 WIB
Soal Ulangan Harian PPKN Kelas 7 SMP/MTs, Menghargai Lingkungan dan Budaya Lokal dan Kunci Jawaban
Soal Ulangan Harian PPKN Kelas 7 SMP/MTs, Menghargai Lingkungan dan Budaya Lokal dan Kunci Jawaban /pixabay.com/shell_ghostcage/

INFOTEMANGGUNG.COM - Adik-adik kelas 7 yuk kita simak soal ulangan harian mata pelajaran PPKN kelas 7 SMP/MTS yang dapat kalian pelajari secara mandiri di rumah. Inilah soal ulangan harian PPKN kelas 7 SMP/MTs, menghargai lingkungan dan budaya lokal dan kunci jawabannya.

Artikel soal ulangan/ penilaian harian PPKN kelas 7 SMP/MTS pada artikel ini juga dilengkapi dengan kunci jawaban yang dapat mempermudahkan kalian saat belajar.

Baca Juga: Kunci Jawaban PPKN Kelas 7 SMP/MTs Halaman 135 Uji Kompetensi 5.2 Bab 5 Semester 2 Kurikulum 2013

Ada 10 soal ulangan harian ini sebagai acuan dalam pembelajaran semester 2 mata pelajaran PPKN kelas 7 SMP/MTS materi Menghargai Lingkungan dan Budaya Lokal ini yang dapat kalian pakai sebagai bahan belajar dan evaluasi.

Terdapat 10 soal ulangan harian materi Menghargai Lingkungan dan Budaya Lokal beserta kunci jawaban yang bisa kalian cermati. Mari kita segera mulai.

Soal Ulangan Harian PPKN Kelas 7 SMP/MTs, Menghargai Lingkungan dan Budaya Lokal dan Kunci Jawaban

Soal 1. Cara mengenal lingkungan sekitar mencakup 3 hal yaitu ...

A. Lingkungan sosial, lingkungan fisik, lingkungan budaya
B. Flora dan fauna, lingkungan budaya, lingkungan sosial
C. Lingkungan fisik, flora dan fauna, lingkungan sosial
D. Lingkungan fisi, flora dan fauna, lingkungan budaya

Jawabannya: C

Soal 2. Lingkungan fisik yang mudah diperhatikan adalah menyangkut kawasan apa saja?

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x