Latihan Soal Bab 4 Pendidikan Pancasila Kelas 3 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka, Soal Uji Kompetensi

- 31 Desember 2023, 17:12 WIB
Latihan Soal Bab 4 Pendidikan Pancasila Kelas 3 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka, Soal Uji Kompetensi
Latihan Soal Bab 4 Pendidikan Pancasila Kelas 3 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka, Soal Uji Kompetensi /Pexels.com /Tom Fisk/

INFOTEMANGGUNG.COM - Pelajar kelas 3, kita akan belajar tentang pembahasan kunci jawaban latihan soal Bab 4 Pendidikan Pancasila kelas 3 SD semester 2 Kurikulum Merdeka, soal Uji Kompetensi. Ayo kita cermati bersama-sama.

Latihan soal Pendidikan Pancasila kelas 3 SD semester 2 Kurikulum Merdeka ini memuat soal Uji Kompetensi Bab 4 yang lengkap dengan kunci jawaban.

Baca Juga: Kunci Jawaban Pendidikan Pancasila Kelas 3 Halaman 161 162 Semester 2 Kurikulum Merdeka tentang Musyawarah

Berikut ini latihan soal Pendidikan Pancasila kelas 3 SD semester 2 Kurikulum Merdeka lengkap kunci jawaban selengkapnya .

Latihan Soal Bab 4 Pendidikan Pancasila Kelas 3 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka, Soal Uji Kompetensi

Uji Kompetensi

Soal 1. Perhatikan gambar berikut!

a. Menurut kalian perilaku Hasan dan teman-teman tersebut termasuk perilaku yang ....
b. Perilaku Hasan tersebut meneladani makna sila Pancasila ke- ....
c. Mengapa kita harus bersikap seperti Hasan dan teman-teman?

Soal 2. Mencerminkan sila ke berapakah, sikap Hasan dan Abed tersebut?

Soal 3. Bagaimana dengan sikap kalian terhadap teman yang berbeda agama atau kepercayaan?

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x