Soal Penilaian Harian IPS Kelas 10 SMA/MA Materi Pengantar Ilmu Geografi Semester 2 dan Kunci Jawaban

- 29 Desember 2023, 20:23 WIB
Soal Penilaian Harian IPS Kelas 10 SMA/MA Materi Pengantar Ilmu Geografi Semester 2 dan Kunci Jawaban
Soal Penilaian Harian IPS Kelas 10 SMA/MA Materi Pengantar Ilmu Geografi Semester 2 dan Kunci Jawaban /Pexels.com/RDNE Stock Project/

A. Konsep lokasi
B. Konsep Pola
C. Nilai kegunaan
D. Konsep diferensiasi Area
E. Konsep morfologi

Jawabannya: D

Soal 8. Di daerah dataran rendah terbentuk pemukiman menyebar, sedangkan di daerah aliran sungai terbentuk pemukiman yang memanjang. Pernyataan tersebut berkaitan dengan konsep geografi, yakni konsep ...

A. Interelasi
B. Aglomerasi
C. Keterjangkauan
D. Pola
E. Keterkaitan keruangan

Jawabannya: D

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 10 SMA Halaman 83 Bab 4 Kurikulum Merdeka Ayo Berlatih Konsep Mol

Soal 9. Manusia masih mempercayai mitos merupakan fase perkembangan geografi pada fase ...

A. Klasik
B. Pertengahan
C. Modern
D. Mutakhir
E. Akhir

Jawabannya: A

Soal 10. Rumah penduduk Eskimo di Alaska berada di daerah dingin terbuat dari balok-balok es, berbeda dengan rumah penduduk Asmat di Papua yang terbut dari atap rumbia. Konsep geografi yang terkait dengan fenomena bentuk rumah itu adalah ...

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah