Rangkuman Ekonomi Kelas 11 Semester 2, Bab 6 Sampai 9, APBN, APBD, Pajak, Perdagangan International

- 27 Desember 2023, 15:01 WIB
Rangkuman Ekonomi Kelas 11 Semester 2, Bab 6 Sampai 9, APBN, APBD, Pajak, Perdagangan International
Rangkuman Ekonomi Kelas 11 Semester 2, Bab 6 Sampai 9, APBN, APBD, Pajak, Perdagangan International /Pexels.com/pavel danilyuk/

INFOTEMANGGUNG.COM - Para pelajar kelas 11, berikut ini adalah rangkuman ekonomi kelas 11 semester 2, Bab 6 Sampai 9 tentang APBN, APBD, Pajak, dan Perdagangan International.

Rangkuman ekonomi kelas 11 semester 2, Bab 6 Sampai 9 ini membahas 4 bab mata pelajaran Ekonomi yang bisa kalian dipelajari, yaitu Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN), perpajakan, perdagangan dan kerjasama internasional.

Baca Juga: Rangkuman Bahasa Indonesia Kelas 11 Semester 2 Bab 2 Teks Eksplanasi, Ceramah, Cerpen, Karya Ilmiah

Rangkuman materi ekonomi kelas 11 semester 2 untuk kamu ini singkat padat dan jelas sehingga bisa dipelajari dengan baik. Jadi, cermati dengan baik, ya.

1. Rangkuman Ekonomi Kelas 11 Bab 6 APBN dan APBD

Ayo pelajari materi Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) dan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) seperti yang tecantum dalam rangkuman ekonomi kelas 11 bab 6 di bawah ini.

APBN merupakan daftar yang berisi rincian sistematis yang berlaku per satu periode tentang Sumber Penerimaan serta Belanja Negara. Sumber APBN ini asalnya dari pendapatan dalam negeri yaitu pajak dan non pajak, dan penerimaan hibah.

Berbeda dengan itu, APBD adalah rencana keuangan pemerintah daerah yang dibahas serta disetujui oleh pemerintah daerah bersama dengan DPRD secara tahunan serta ditetapkan melalui peraturan daerah.

Lalu, sumber APBD juga berasal dari pendapatan asli daerah, dana perimbangan, serta pendapatan hibah.

Baca Juga: Rangkuman 6 Materi Biologi Kelas 11 Semester 2, Singkat, Komplit, Jelas Berdasarkan KTSP dan Kurikulum Merdeka

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x