Jawaban Apa Sajakah Karakteristik Umum dari Pasar Oligopoli? Simak Pembahasan Lengkapnya Berikut Ini

- 23 Desember 2023, 19:00 WIB
Jawaban Apa Sajakah Karakteristik Umum dari Pasar Oligopoli? Simak Pembahasan Berikut Ini
Jawaban Apa Sajakah Karakteristik Umum dari Pasar Oligopoli? Simak Pembahasan Berikut Ini /Pexels.com /Min An/

INFOTEMANGGUNG.COM – Berikut inilah jawaban dari apa sajakah karakteristik umum dari pasar oligopoli, yuk lihat pembahasannya.

Pertanyaan apa sajakah karakteristik umum dari pasar oligopoli ini menarik untuk kita bahas lebih lanjut.

Mari teman-teman kita bahas pertanyaan apa sajakah karakteristik umum dari pasar oligopoli.

Baca Juga: Coba Saudara Jelaskan Apa yang Dimaksud dengan Ketersediaan Keuangan Negara yang Dibutuhkan oleh Warga Negara!

Pertanyaan diatas menjelaskan tentang pasar oligopoli.

Sebelum kita membahas pertanyaan, mari kita ulas terlebih dahulu apa itu pasar oligopoli.

Pasar oligopoli merupakan jenis pasar yang memiliki jumlah produsen dan konsumen yang tidak seimbang.

Dalam pasar oligopoli ini biasanya terdapat perusahaan yang dominan.

Contoh pasar oligopoli yang sering kita temui dalam kehidupan sehari-hari adalah industri rokok.

Nah, sekarang teman-teman sudah mengetahui apa itu pasar oligopoli beserta contohnya.

Sekarang terdapat pertanyaan menarik mengenai pasar oligopoli, yaitu apa sajakah karakteristik umum dari pasar oligopoli.

Di artikel ini, kita akan mengulas apa sajakah karakteristik umum dari pasar oligopoly.

Untuk teman-teman yang masih mencari referensi jawaban, simak pembahasan lengkapnya dibawah ini.

Soal Lengkap

Pasar oligopoli adalah jenis pasar di mana hanya beberapa perusahaan besar yang mendominasi industri dan memiliki kekuatan untuk mempengaruhi harga, output, dan kualitas produk yang ditawarkan.

Sehingga pada pasar oligopoli ini perusahaan akan saling bersaing satu sama lain untuk mempertahankan atau meningkatkan pangsa pasarnya masing-masing.

Sebagai contoh, perusahaan Apple dan Samsung yang bergerak di bidang industri smartphone di mana perusahaan tersebut saling bersaing memperebutkan pangsa pasar smartphone yang besar.

Ketika Apple meluncurkan produk baru, maka Samsung akan berekasi dengan meluncurkan produk serupa atau bahkan lebih baik lagi.

Demikian pula, ketika Apple merilis produk baru berupa iPhone 14 berbagai tipe, Samsung akan memberikan reaksi dengan merilis produk serupa yaitu Samsung Galaxy S23.

Hal tersebut, membuat perusahaan lain misalnya Xiaomi dan Huawei juga akan merespons dan menyesuaikan strategi bisnis mereka agar tetap kompetitif di pasar smartphone.

Berdasarkan uraian di atas, jawablah pertanyaan di bawah ini:

a. Apa sajakah karakteristik umum dari pasar oligopoli?

Contoh Jawaban

a. Karakteristik Pasar Oligopoli

1. Hanya Terdapat Beberapa Perusahaan yang Terlihat Dominan

Pasar oligopoli ditandai dengan dominasi oleh sedikit perusahaan besar yang dikenal sebagai “tiga besar” atau “lima besar.”

Mereka menguasai sebagian besar pangsa pasar, dan tindakan mereka memengaruhi harga. Saling ketergantungan antarperusahaan sangat kuat dalam pasar ini.

2. Produk Bisa Homogen atau Terdiferensiasi

Barang yang diperdagangkan dalam oligopoli bisa homogen (sama) atau memiliki perbedaan tertentu.

Jika homogen, persaingan lebih fokus pada harga. Jika produk terdiferensiasi, persaingan melibatkan aspek selain harga, seperti kualitas atau fitur produk.

3. Hambatan Masuk Tinggi

Terdapat hambatan yang kuat untuk perusahaan baru yang ingin memasuki pasar oligopoli.

Investasi besar diperlukan, dan persaingan yang kuat dari perusahaan yang sudah ada sulit diatasi.

Baca Juga: Contoh Soal The Materi Seni Rupa Apa Klasifikasi Relief pada Candi?

Jadi, itulah jawaban dari pertanyaan apa sajakah karakteristik umum dari pasar oligopoli.***

 

Disclaimer:

Kebenaran jawaban diatas tidak mutlak. Jawaban diatas dapat dieksplorasi lebih lanjut oleh teman-teman.

Dapatkan informasi terbaru terkait dunia pendidikan dengan bergabung di grup telegram kami. Mari bergabung di Grup Telegram dengan cara klik tombol dibawah ini:

Kamu juga bisa request kunci jawaban atau info lainnya dengan topik pendidikan.

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: umsu.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah