65 Soal Remedial UAS / PAS Matematika Kelas 8 SMP/MTS Semester 1 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban

- 13 Desember 2023, 06:59 WIB
65 Soal Remedial UAS / PAS Matematika Kelas 8 SMP/MTS Semester 1 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban
65 Soal Remedial UAS / PAS Matematika Kelas 8 SMP/MTS Semester 1 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban /Pexels / Max Fischer/

INFOTEMANGGUNG.COM - Pelajar Indonesia kelas 8, yuk pelajarinsoal remedial UAS / PAS mata pelajaran Matematika kelas 8 untuk jenjang SMP/MTs. Inilah 65 soal remedial UAS / PAS Matematika kelas 8 SMP/MTS semester 1 Kurikulum Merdeka beserta kunci jawaban.



65 soal remedial UAS / PAS Matematika kelas 8 SMP/MTS semester 1 Kurikulum Merdeka beserta kunci jawaban ini bisa menjadi latihan soal bagi kalian yang berkesempatan memperbaiki nilai semester ganjil.

 

Baca Juga: Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 Halaman 127 128 Kurikulum 13: Permainan Tenis Meja

Kunci jawaban 65 soal remedial UAS / PAS Matematika kelas 8 SMP/MTS semester 1 Kurikulum Merdeka ini juga disajikan untuk menjadi bahan belajar siswa setelah menjalani PAS/UAS semester 1 mapel Matematika kelas 8 SMP/MTs semester ganjil Kurikulum Merdeka.

Coba kerjakan soal dengan mandiri terlebih dahulu sebagai bahan evaluasi kemampuan kalian setelah mempelajari materi Matematika kelas 8 SMP/MTs selama satu semester.

65 Soal Remedial UAS / PAS Matematika Kelas 8 SMP/MTS Semester 1 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban

Soal 1. Luas suatu segitiga yang panjang alasnya 11 cm dan tingginta 4 cm , adalah .....

A. 20
B. 22
C. 24
D. 26

Jawabannya: B

Soal 2. Dua buah lingkaran diikat oleh sebuah tali seperti tampak pada gambar. Jika panjang jari-jari kedua lingkaran 5 cm maka panjang tali minimal yang mengikat kedua lingkaran tersebut adalah ....

A. 102,8 cm
B. 86,8 cm
C. 62,8 cm
D. 51,4 cm

Jawabannya: D

Soal 3. Sebuah lingkaran memiliki luas 616 cm² maka diameter lingkaran tersebut adalah ....

A. 7 cm
B. 14 cm
C. 21 cm
D. 28 cm

Jawabannya: D

Soal 4. Di dalam lapangan rumput berbentuk persegi dengan sisi 6 m, terdapat taman bunga berbentuk lingkaran dengan diameter 4 m. Jika π = 3,14 , maka luas daerah yang ditumbuhi rumput adalah ….

A. 23,46 m2
B. 23,44 m2
C. 24,34 m2
D. 32,44 m2

Jawabannya: B

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 SMP Halaman 256 Semester 2 Kurikulum Merdeka, Soal Section 2

Soal 5. Dalam percobaan melambungkan 3 uang logam, peluang muncul ketiganya angka adalah..

A. 2/3
B. 1/3
C. 3/8
D. 1/8

Jawabannya: D

Soal 6. Sebuah dadu bersisi enam dilambungkan sekali. Peluang muncul mata dadu faktor prima dari 6 adalah ….

A. 1/6
B. 1/3
C. 2/3
D. 5/6

Jawabannya: B

Soal 7. Diketahui barisan bilangan 3, 9, 15...maka dua suku berikutnya adalah ...

A. 21 dan 27
B. 19 dan 23
C. 30 dan 37
D. 22 dan 29

Jawabannya: A

Soal 8. Jika suatu barisan memiliki rumus Un=3n+2, maka suku ke-26 barisan tersebut adalah ...

A. 80
B. 76
C. 70
D. 55

Jawabannya: A

Soal 9. Diberikan { (2,3) (3,3) (4,2) (1,2) ( 5,4) }, dari himpunan pasangan berurutan tersebut Domain fungsinya adalah ...

A. { 1,2,3,4}
B. { 1,2,3,4,5 }
C. { 2, 3, 4 }
D. { 2, 3, 4, 5 }

Jawabannya: B

Soal 10. Gradien dari persamaan garis y = -4x + 7 adalah ...

A. 7
B. 4
C. 3
D. -4

Jawabannya: D

Soal 11. Persamaan garis yang bergradien 5 dan melalui titik (1, 3) adalah ...

A. y = -5x + 8
B. y = -x + 2
C. y = 5x – 2
D. y = 8x + 2

Jawabannya: C

Soal 12. Harga 5 pensil dan 2 buku adalah Rp26.000,00, sedangkan harga 3 pensil dan 4 buku Rp38.000,00. Jika harga 1 pensil dinyatakan dengan a dan harga 1 buku dinyatakan dengan b, maka sistem persamaan linear dua variabel yang tepat sesuai masalah di atas adalah ...

A. 5a+2b=26.000 dan 4a+3b=38.000
B. 5a+2b=26.000 dan 3a+4b=38.000
C. 2a+5b=26.000 dan 3a+4b=38.000
D. 2a+5b=26.000 dan 4a+3b=38.000

Jawabannya: B

Soal 13. jumlah 8 suku pertama dari deret bilangan 1 + 3 + 9 + 27 + ... adalah ...

A. 3.180
B. 3.280
C. 3.080
D. 3.380

Jawabannya: B

Soal 14. Titik yang berjarak 5 satuan dari sumbu Y dan 8 satuan dari sumbu x adalah ...

A. (-5, -8)
B. (-5, -5)
C. (8, -5)
D. (8, 5)

Jawabannya: D

Soal 15. Diketahui titik A (0, 1), B (10, 1), C (8, 5) agar menjadi trapesium sama kaki bangun ABCD maka koordinat titik D adalah ...

A. (5,2)
B. (4, 2)
C. (2, 5)
D. (2, 4)

Jawabannya: C

Soal 16. Diketahui rumus fungsi f(x) = ax + b jika f(2) = -4 dan f(-3) = 16 maka nilai f(5) adalah ...

A. -24
B. -16
C. 16
D. 24

Jawabannya: B

Soal 17. Yang termasuk persamaan garis lurus adalah, kecuali ...

A. x + 2y = 3
B. y = 4x - 5
C. 6y + 7x - 8 = 0
D. x^2 + y = 4

Jawabannya: D

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 SMP Halaman 224 225 Semester 2 K Merdeka, Worksheet 4.20 dan Section 3

Soal 18. Gradient garis yang melalui titik (2, 7) dan titik (-4, 19) adalah …

A. -4
B. -2
C. 2
D. 4

Jawabannya: B

Soal 19. Persamaan garis yang melalui titik (5, 3) dan (3, -2) adalah ...

A. 2y + 5x + 19 = 0
B. 2y - 5x + 19 = 0
C. 5x - 2y - 19 = 0
D. 5x + 2y - 19 = 0

Jawabannya: C

Soal 20. Berikut adalah system persamaan linier dua variable, kecuali ...

A. 4x + 3Y = 15
B. 4x + 3x = 15
C. 4a + 3b = 15
D. 4y + 3z = 15

Jawabannya: B

Soal 21. Penyelesaian dari persamaan 3x + 2y = 9 dan 2x + y = 3 adalah …

A. x = 3 dan y = -9
B. x = -9 dan y = 3
C. x = 9 dan y = -3
D. x = -3 dan y = 9

Jawabannya: D

Soal 22. Banyaknya titik sudut pada prisma segitiga adalah ....

A. 6 buah
B. 8 buah
C. 10 buah
D. 12 buah

Jawabannya: A

Soal 23. Berikut ini merupakan ciri khusus dari limas, yakni ....

A. punya titik puncak
B. punya dua sisi yang sama bentuk dan ukurannya
C. punya panjang rusuk yang sama
D. punya sisi berhadapan yang sama panjang

Jawabannya: A

Soal 24. Banyaknya rusuk alas pada limas segi empat ialah ....

A. 3 buah
B. 4 buah
C. 7 buah
D. 8 buah

Jawabannya: B

Soal 25. Panjang kawat yang dibutuhkan untuk membuat model kerangka kubus yang panjang rusuknya 18 cm adalah.....

A. 72 cm
B. 108 cm
C. 216 cm
D. 500 cm

Jawabannya: C

Soal 26.Budi mempunyai kawat sepanjang 24 meter. Ia akan membuat kerangka balok yang berukuran 15 cm x 12 cm x 13 cm. Banyak kerangka balok yang dapat dibuat adalah ….

A. 10 buah
B. 12 buah
C. 13 buah
D. 15 buah

Jawabannya: D

Soal 27. Luas permukaan balok yang panjang alasnya 15 cm, lebarnya 10 cm, dan tingginya 20 cm ialah ….

A. 900 cm2
B. 950 cm2
C. 1.300 cm2
D. 1.900 cm2

Jawabannya: C

Soal 28. Budi membuat kerangka prisma segitiga terbuat dari kawat dengan ukuran alas 25 cm, 20 cm, dan 10 cm. Bila tinggi prisma 15 cm. Maka panjang kawat yang diperlukan ialah …

A. 140 cm
B. 155 cm
C. 210 cm
D. 280 cm

Jawabannya: B

Soal 29. Banyak sisi dan rusuk pada limas dengan alas segi - 9 ialah ….

A. 10 dan 18
B. 11 dan 18
C. 10 dan 27
D. 11 dan 27

Jawabannya: A

Soal 30. Diketahui sebuah limas alasnya berbentuk persegi dengan panjang sisi 8 cm, jika tinggi limas 12 cm maka Volume limas adalah…

A. 256 cm3
B. 336 cm3
C. 456 cm3
D. 526 cm3

Jawabannya: A

Soal 31. Diberikan data-data sebagai berikut 155, 146, 178, 155, 160, 161, 149. Mean data tersebut adalah ….

A. 147,7
B. 157,7
C. 159,7
D. 160,7

Jawabannya: B

Soal 32. Dua lingkaran masing-masing berjari-jari 10 cm dan 6 cm. Jika jarak kedua titik pusat lingkaran 20 cm, panjang garis singgung persekutuan dalam kedua lingkaran tersebut adalah…

A. 4 cm
B. 8 cm
C. 12 cm
D. 16 cm

Jawabannya: C

Soal 33. Diketahui dua buah lingkaran dengan panjang jari-jari masing-masing 13cm dan 6cm, jika panjang garis singgung persekutuan luarnya 24cm, maka hitunglah jarak antara kedua pusat lingkaran itu!

A. 25 cm
B. 15 cm
C. 52 cm
D. 76 cm

Jawabannya: A

Soal 34. Diketahui sebuah volume kubus adalah 1000 cm3. Tentukan luas permukaan kubus!

A. 10
B. 20
C. 300
D. 600

Jawabannya: D

Soal 35. Peserta didik dapat menghitung luas permukaan balok dengan ukuran balok diketahui Sinta memiliki mainan berbentuk balok panjang rusuk AB = 20 cm, BC = 10 cm, dan BF = 5 cm luas permukaan balok mainan Sinta adalah ….

A. 35 cm
B. 70 cm
C. 700 cm
D. 1000 cm

Jawabannya: C

Soal 36. Peserta didik dapat menghitung volume balok Andika akan membuat kotak peralatan berbentuk balok. Lebar kotak tersebut 7 m, dengan panjang 12 m dan tinggi5 m. Maka volume kotak Andika adalah...m3.

A. 210
B. 260
C. 360
D. 420

Jawabannya: D

Soal 37. Sebuah prisma segitiga siku-siku, dengan sisi alasnya 10 cm, 8 cm, dan 6 cm. Jika tinggi prisma tersebut 5 cm, maka luas permukaan prisma tersebut ialah ….

A. 168 cm2
B. 178 cm2
C. 176 cm2
D. 186 cm2

Jawabannya: A

Soal 38. Diketahui prisma segitiga siku-siku, dengan sisi alasnya 5 cm, 4 cm, dan 3 cm. Jika tinggi prisma tersebut 10 cm, maka volumenya adalah ... cm2

A. 30 cm2
B. 40 cm2
C. 50 cm2
D. 60 cm2

Jawabannya: D

Soal 39. Volum kubus yang panjang rusuknya 8 cm adalah....

A. 384 cm3
B. 512 cm3
C. 616 cm3
D. 724 cm3

Jawabannya: B

Soal 40. Sebuah balok memiliki ukuran panjang 15 cm, lebar 11 cm, dan tinggi 9 cm. Luas permukaan balok tersebut adalah ....

A. 798 cm²
B. 797 cm2
C. 796 cm²
D. 795 cm²

Jawabannya: A

Soal 41. Volume balok yang berukuran panjang 20 cm, lebar 15 cm dan tinggi 10 cm ialah....

A. 1500 cm3
B. 1750 cm3
C. 1800 cm3
D. 3000 cm3

Jawabannya: D

Soal 42. Luas permukaan prisma yang alasnya berbentuk segitiga siku-siku dengan sisi 12 cm, 16 cm dan 20 cm, dan tinggi prisma 25 cm ialah....

A. 1200 cm2
B. 1392 cm2
C. 1400 cm2
D. 2400 cm2

Jawabannya: D

Soal 43. Alas sebuah limas adalah sebuah segitiga dengan panjang alas 10 cm dan tinggi 18 cm. Jika tinggi limas tersebut adalah 18 cm maka volume limas adalah ....

A. 420 cm3
B. 540 cm3
C. 1.246 cm3
D. 1.200 cm3

Jawabannya: B

Soal 44. Luas permukaan limas yang alasnya berbentuk persegi dengan panjang sisi 12 cm dan tinggi limas 8 cm adalah....

A. 384 cm2
B. 428 cm2
C. 480 cm2
D. 768 cm2

Jawabannya: A

Soal 45. Dalam teorema Pythagoras berlaku hubungan.....

A. q2 = p2 + r2
B. r2 = p2 – q2
C. r2 = q2 – p2
D. q2 = r2 – p2

Jawabannya: B

Soal 46. Diketahui kelompok tiga bilangan berikut :

(i) 5, 12, 13
(iii) 8, 15, 17
(ii) 7, 23, 24
(iv) 12, 35, 37

Kelompok bilangan di atas yang merupakan tripel Pythagoras ialah ....

A. (i), (ii), dan (iii)
B. (i) (iii), dan (iv)
C. (ii) dan (iv)
D. (i), (ii), (iii), dan (iv)

Jawabannya: B

Soal 47. Sebuah kapall melaju lurus ke utara 30 km, lalu kapal belok ke timur sejauh 16 km. Tentukan jarak terdekat kapal terhadap titik awal…

A. 34 km
B. 15 km
C. 25 km
D. 33 km

Jawabannya: A

Soal 48. Jika diketahui Jari-jari lingkaran kecil 4 cm, jari-jari lingkaran besar 6 cm, sementara jarak titik pusat kedua lingkaran 26 cm. Tentukan panjang garis singgung persekutuannya…

A. 23 cm
B. 20 cm
C. 24 cm
D. 27 cm

Jawabannya: C

Soal 49. Balok PQRS.TUVW, panjang sisi PQ=16 cm, QR=12 cm, RV=18 cm, maka panjang TV…

A. 22 cm
B. 20 cm
C. 15 cm
D. 17 cm

Jawabannya: B

Soal 50. Alas limas persegi panjang 15 cm x 10 cm, tinggi limas 18 cm, tentukan volumenya…

A. 2.200 cm3
B. 2.800 cm3
C. 900 cm3
D. 1.100 cm3

Jawabannya: C

Soal 51. Keliling seuah persegi panjang 240 cm. Jika perbandingan panjang dan lebarnya 7 : 5, maka ukuran lebarnya ialah ....... cm

A. 50
B. 55
C. 70
D. 75

Jawabannya: A

Soal 52. Jika segitiga siku-siku PQR dengan panjang sisi siku-sikunya 4 dm dan 6 dm, maka panjang hipotenusa dari ΔPQR ialah ....

A. 2√13 dm
B. 10 dm
C. 26 dm
D. 52 dm

Jawabannya: A

Soal 53. Panjang busur lingkaran dengan jari-jari 21 cm dan sudut pusat 60° adalah .... (π 22/7)

A. 11 cm
B. 12 cm
C. 21 cm
D. 22 cm

Jawabannya: D

Soal 54. Luas juring dengan sudut pusat 45o dan panjang jari-jari 14 cm adalah… (π 22/7)

A. 77 cm2
B. 93 cm2
C. 154 cm2
D. 308 cm2

Jawabannya: A

Soal 55. Diketahui panjang busur suatu lingkaran adalah 22 cm. Jika sudut pusat yang menghadap busur tersebut berukuran 120°, maka panjang jari-jari juring lingkaran tersebut adalah ... cm. (π 22/7)

A. 7
B. 10,5
C. 21
D. 28

Jawabannya: C

Soal 56. Diketahui 2 buah lingkaran yang pusatnya P dan Q, dengan jarak PQ = 26 cm. Panjang jari-jari lingkaran berturut-turut dengan pusat P = 8 cm dan pusat Q = 18 cm. Panjang garis singgung persekutuan luarnya adalah....

A. 24 cm
B. 20 cm
C. 15 cm
D. 12 cm

Jawabannya: A

Soal 57. L merupakan luas lingkaran dan d diameter lingkaran, maka rumus luas lingkaran adalah....

A. L = 2π d
B. L = π d2
C. L = π d2
D. L = π d2

Jawabannya: D

Soal 58. Jika diameter suatu lingkaran 3,5 m dan π = , maka keliling lingkaran adalah ….

A. 11,5 m
B. 11 m
C. 10,5 m
D. 7,5 m

Jawabannya: B

Soal 59. Sebuah sepeda memiliki roda berjari-jari 42 cm. Jika roda berputar sebanyak 2500 kali maka panjang lintasan lurus yang dilaluinya adalah....

A. 3,3 km
B. 6,6 km
C. 33 km
D. 66 km

Jawabannya: A

Soal 60. Hasil dari 18a4 : 2a4 adalah ...

A. 18
B. 9
C. 18a4
D. 9a4

Jawabannya: B

Soal 61. Penyelesaian dari 30 + 6x = 12 adalah ...

A. x = -7
B. x = -3
C. x = 3
D. x = 7

Jawabannya: B

Soal 62. Jika diketahui diameter sebuah lingkaran 28 cm, maka hitunglah luasnya …

A. 616 cm2
B. 1.380 cm2
C. 305 cm2
D. 154 cm2

Jawabannya: A

Soal 63. Luas juring AOB=462 cm2, sudut AOB=120°, tentukan jari-jari lingkaran …

A. 14 cm
B. 21 cm
C. 11 cm
D. 15cm

Jawabannya: B

Soal 64. Hitunglah luas sebuah roda, jika kelilingnya 220 cm…

A. 3.850 cm2
B. 1.250 cm2
C. 3.050 cm2
D. 2.400 cm2

Jawabannya: A

Soal 65. Seorang petani memiliki sebidang tanah berbentuk persegi panjang dengan ukuran 24 m x 18 m. Jika tanah tersebut dijual dengan harga Rp150.000,00 per m, maka petani terseut mendapatkan uang sebanyak .... dari hasil penjualan ttanah.

A. Rp64.800.000,00
B. Rp65.200.000,00
C. Rp66.600.000,00
D. Rp68.100.000,00

Jawabannya: A

Demikian 65 soal remedial UAS / PAS Matematika kelas 8 SMP/MTS semester 1 Kurikulum Merdeka beserta kunci jawaban. Mudah-mudahan bermanfaat.***

Disclaimer:

Kebenaran jawaban yang tertera di atas sifatnya tidak mutlak.
Jawaban sifatnya terbuka sehingga bisa dieksplorasi lagi lebih lanjut.

Dapatkan informasi terbaru terkait dunia pendidikan dengan bergabung di grup telegram kami. Mari bergabung di Grup Telegram dengan cara klik tombol dibawah ini:



Kamu juga bisa request kunci jawaban atau info lainnya dengan topik pendidikan.

 

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah