Keberhasilan Pelaksanaan Otonomi Daerah Tidak Hanya Diukur dengan Kemampuan Pemerintah Membagi Beberapa

- 17 November 2023, 16:33 WIB
Keberhasilan Pelaksanaan Otonomi Daerah Tidak Hanya Diukur dengan Kemampuan Pemerintah Membagi Beberapa
Keberhasilan Pelaksanaan Otonomi Daerah Tidak Hanya Diukur dengan Kemampuan Pemerintah Membagi Beberapa /Pexels.com /Kazi Omar Sany/

INFOTEMANGGUNG.COM – Berikut inilah jawaban keberhasilan pelaksanaan otonomi daerah tidak hanya diukur dengan kemampuan pemerintah membagi beberapa wilayah luas menjadi beberapa wilayah kecil (pemekaran). Oleh sebab itu, perlu ditunjang beberapa hal agar otonomi daerah tersebut dianggap berhasil.

Berdasarkan pernyataan di atas, Anda tentukanlah faktor-faktor yang berpengaruh terhadap implementasi otonomi daerah tersebut!

Pertanyaan diatas menjelaskan terkait faktor-faktor yang dapat mempengaruhi keberhasilan otonomi daerah.

Baca Juga: Jelaskan Beberapa Teori Mengenai Tujuan Dilakukannya Suatu Pemidanaan dan Berikan Pendapat Anda Tujuan

Keberhasilan otonomi daerah tidak hanya diukur dengan kemampuan pemerintah saja, tetapi terdapat hal penting lainnya yang harus diketahui.

Hal penting tersebut adalah kemampuan pemerintah untuk membagi beberapa wilayah luas menjadi beberapa wilayah kecil.

Pembagian wilayah ini biasa dikenal dengan sebutan pemekaran. Pemekaran ini sudah dilakukan oleh negara Indonesia.

Oleh sebab itu, perlu ditunjang beberapa hal agar otonomi daerah tersebut dapat dianggap berhasil.

Pertanyaan dari pembahasan diatas adalah tentukanlah faktor-faktor yang berpengaruh terhadap implementasi otonomi daerah tersebut.

Di artikel ini kita akan membahas pertanyaan diatas, berikut ini kami sajikan jawaban lengkapnya.

Soal

Keberhasilan pelaksanaan otonomi daerah tidak hanya diukur dengan kemampuan pemerintah membagi beberapa wilayah luas menjadi beberapa wilayah kecil (pemekaran).

Oleh sebab itu, perlu ditunjang beberapa hal agar otonomi daerah tersebut dianggap berhasil.

Berdasarkan pernyataan di atas, Anda tentukanlah faktor-faktor yang berpengaruh terhadap implementasi otonomi daerah tersebut!

Jawaban

Berdasarkan pernyataan di atas, beberapa faktor yang berpengaruh terhadap keberhasilan implementasi otonomi daerah meliputi:

1. Kemampuan Pemerintah Daerah

Keberhasilan otonomi daerah sangat tergantung pada kemampuan pemerintah daerah dalam mengelola otonomi yang diberikan.

Hal ini mencakup kapasitas administratif, keuangan, serta sumber daya manusia yang memadai.

2. Pemekaran Wilayah yang Tepat

Pemekaran wilayah harus dilakukan dengan pertimbangan yang matang, memastikan bahwa wilayah yang terbentuk dapat dielola secara efektif dan efisien, serta mampu memberikan pelayanan publik yang baik kepada masyarakat.

3. Partisipasi Masyarakat

Keberhasilan otonomi daerah juga tergantung pada sejauh mana masyarakat terlibat dalam proses pengambilan keputusan.

Partisipasi aktif masyarakat dapat menciptakan pemerintahan yang lebih responsif terhadap kebutuhan lokal.

4. Ketersediaan Sumber Daya

Otonomi daerah memerlukan dukungan sumber daya baik dari segi keuangan maupun infrastruktur.

Pastikan pemerintah daerah memiliki akses yang memadai terhadap sumber daya yang diperlukan untuk menjalankan tugas dan tanggung jawabnya.

 

Baca Juga: Jika Luas Alas Balok A Empat Kali Luas Alas Balok B dan Volume Balok A Sama dengan Setengah Volume Balok B

Jadi, itulah jawaban terkait faktor-faktor yang berpengaruh terhadap implementasi otonomi daerah tersebut.***

 

Disclaimer:

Kebenaran jawaban diatas tidak mutlak. Jawaban diatas dapat dieksplorasi lebih lanjut oleh teman-teman.

Dapatkan informasi terbaru terkait dunia pendidikan dengan bergabung di grup telegram kami. Mari bergabung di Grup Telegram dengan cara klik tombol dibawah ini:

Kamu juga bisa request kunci jawaban atau info lainnya dengan topik pendidikan.

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: brainly.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah