Pak Amir Mengajar SMA Sebagai Guru Setelah Beberapa Tahun, Ia Kini Menjabat Sebagai Wakil Kepala Sekolah

- 3 November 2023, 08:04 WIB
Pak Amir Mengajar SMA Sebagai Guru Setelah Beberapa Tahun, Ia Kini Menjabat Sebagai Wakil Kepala Sekolah
Pak Amir Mengajar SMA Sebagai Guru Setelah Beberapa Tahun, Ia Kini Menjabat Sebagai Wakil Kepala Sekolah /Pexels.com /cottonbro studio/

INFOTEMANGGUNG.COM – Berikut inilah jawaban Pak Amir mengajar SMA sebagai guru. Setelah beberapa tahun, ia kini menjabat sebagai wakil kepala sekolah bidang kurikulum. Kasus ini merupakan contoh mobilitas sosial, simak jawaban lengkapnya.

Pertanyaan diatas menjelaskan tentang seorang guru yang mengajar di jenjang SMA bernama Pak Amir.

Pak Amir menjadi guru tergolong sangat lama dari guru-guru lainnya yang ada di SMA tempat Pak Amir mengajar.

Baca Juga: Salah Satu Kelebihan dari Toko Ritel Modern Dibanding Dengan Toko Lainnya Adalah Adanya Divisi Customer

Setelah beberapa tahun mengajar, Pak Amir kemudian dipercaya untuk menjabat sebagai wakil kepala sekolah bidang kurikulum.

Tentu ini menjadi tugas dan tanggung jawab baru yang harus diemban Pak Amir di SMA tersebut. Kemudian pertanyaan dari pembahasan diatas adalah kasus ini contoh mobilitas sosial.

Pak Amir mengajar SMA sebagai guru. Setelah beberapa tahun, ia kini menjabat sebagai wakil kepala sekolah bidang kurikulum. Kasus ini merupakan contoh mobilitas sosial menjadi salah satu pertanyaan yang terdapat dalam ujian post test.

Di artikel ini kita akan membahas terkait pertanyaan Pak Amir mengajar SMA sebagai guru. Setelah beberapa tahun, ia kini menjabat sebagai wakil kepala sekolah bidang kurikulum.

Berikut ini kami sajikan jawaban beserta pembahasan lengkapnya dari pembahasan diatas.

Soal

Pak Amir mengajar SMA sebagai guru. Setelah beberapa tahun, ia kini menjabat sebagai wakil kepala sekolah bidang kurikulum.

Kasus ini merupakan contoh mobilitas sosial?

a. horizontal
b. antargenerasi
c. vertikal naik
d. vertikal turun
e. geografis

Jawaban

c. vertikal naik

Dalam dinamika masyarakat, mobilitas sosial menjadi indikator penting dalam mengukur perubahan dan perkembangan suatu komunitas.

Salah satu bentuk mobilitas sosial yang menarik perhatian adalah mobilitas sosial vertikal naik, yang mencerminkan perjalanan seseorang menuju peningkatan status sosialnya.

Kisah sukses Pak Amir, seorang guru SMA yang kini menjabat sebagai wakil kepala sekolah bidang kurikulum, merupakan contoh nyata dari perjalanan vertikal naik dalam karirnya.

Pak Amir memulai karirnya sebagai seorang guru di sekolah menengah atas.

Dengan dedikasi tinggi terhadap pendidikan dan keterlibatan aktif dalam pengembangan kurikulum, ia berhasil menciptakan dampak positif dalam lingkungan sekolah.

Seiring berjalannya waktu, kompetensinya diakui oleh pihak sekolah, dan ia diberikan tanggung jawab yang lebih besar.

Kemampuan Pak Amir dalam merancang dan mengimplementasikan kurikulum yang inovatif tidak hanya memberikan manfaat bagi siswa, tetapi juga meraih pengakuan dari pihak sekolah.

Sebagai bentuk apresiasi terhadap kontribusinya, Pak Amir mendapatkan kenaikan pangkat yang memperkuat posisinya di sekolah.

Hal ini mencerminkan sistem yang menghargai bakat dan usaha, mendorong orang-orang untuk terus berprestasi.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal IPAS Kelas 5 SD Halaman 205 Kurikulum Merdeka, Topik C Pertanyaan Esensial Potensi Daerah

Jadi kita sudah mengetahui jawaban dan pembahasan pertanyaan kasus Pak Amir ini merupakan contoh mobilitas sosial vertikal naik.***

 

Dapatkan informasi terbaru terkait dunia pendidikan dengan bergabung di grup telegram kami. Mari bergabung di Grup Telegram dengan cara klik tombol dibawah ini:

Kamu juga bisa request kunci jawaban atau info lainnya dengan topik pendidikan.

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x