Peran Perjanjian Lama Dalam Alkitab, Pendidikan Agama Kristen

- 31 Oktober 2023, 18:32 WIB
Peran Perjanjian Lama
Peran Perjanjian Lama /pixabay.com/bernhard_schuermann/

INFOTEMANGGUNG.COM – Semua kitab yang ada di dalam perjanjian lama memang telah ada jauh sebelum kelahiran Tuhan Yesus.

 Baca Juga: Bagaimana Cara Untuk Menjadi Jemaat yang Baik, Pendidikan Agama Kristen

Meski begitu perjanjian lama masih menjadi bagian di dalam alkitab, walau ada beberapa ajaran yang sudah tidak berlakukan. Pada masa abad pertengahan, ada banyak kontroversi tentang keberadaan perjanjian lama di dalam alkitab.

Tapi pada akhirnya perjanjian lama sepakat untuk tidak dihilangkan. Karena keberadaannya memiliki beberapa peran.

Peran Perjanjian Lama Dalam Alkitab

Secara garis besar, ada 3 peran utama dari perjanjian baru dalam alkitab, antara lain sebagai berikut ini :

1. Perjanjian lama sebagai dasar historis bagi perjanjian baru.

2. Perjanjian lama digunakan sebagai pemahaman bahasa, dan semua konsep teologi perjanjian lama sangat membantu dalam penafsiran perjanjian baru.

3. Perjanjian lama sebagai saksi Kristus.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Scrib.com @Bizitzanarin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah