Bagaimana Perasaan Anda Sebelum dan Setelah Melakukan Asesmen Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka

- 8 Oktober 2023, 16:19 WIB
Bagaimana Perasaan Anda Sebelum dan Setelah Melakukan Asesmen Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka
Bagaimana Perasaan Anda Sebelum dan Setelah Melakukan Asesmen Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka /Pexels.com /Max Fischer/

INFOTEMANGGUNG.COM – Berikut inilah jawaban bagaimana perasaan anda sebelum dan setelah melakukan asesmen pembelajaran dalam kurikulum merdeka.

Pertanyaan diatas merujuk pada perasaan yang terdapat pada siswa saat berhasil menyelesaikan asesmen pembelajaran dalam kurikulum merdeka.

Asesmen merupakan program evaluasi yang diadakan oleh pemerintah melalui Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Baca Juga: Kunci Jawaban Pendidikan Pancasila Kelas 6 SD Halaman 90 Kurikulum Merdeka, Soal Ayo Kamu Bisa Bab 4

Kegiatan asesmen ini bertujuan untuk meningkatkan mutu Pendidikan di seluruh wilayah Indonesia merata.

Asesmen pembelajaran ini dilakukan dengan melakukan pengumpulan dan pengolahan informasi untuk mengetahui kegiatan belajar.

Tentu dari sini kita dapat melihat bahwa kegiatan asesmen pembelajaran ini sangat penting bagi Pendidikan di Indonesia.

Salah satu hal yang harus dipersiapkan untuk melakukan kegiatan asesmen pembelajaran adalah siswa sekolah.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x