Apa Pengertian dari Akuntansi? Ini Jawabannya Lengkap dengan Daftar Klasifikasinya

- 28 September 2023, 09:31 WIB
Jenis akuntansi
Jenis akuntansi /pixabay.com/firmbee/

INFOTEMANGGUNG.COM – Akuntansi memiliki peran peting dalam sebuah bisnis. Tidak hanya sekedar memberikan informasi yang bisa digunakan pihak manajerial.

Tapi juga bisa memberikan info bagi semua pihak yang memiliki kepentingan dalam menilai kinerja dan kondisi perusahaan.

 Baca Juga: Sejarah Perkembangan Ilmu Statistika, Anak Akuntansi Harus Tahu

Pengertian Akuntansi

Pengertian akuntansi secara umum adalah suatu sistem informasi yang berguna dalam menyediakan laporan bagi para pemangku kepentingan tentang aktivitas ekonomi dan kondisi perusahaan.

Pengertian lain dari akuntansi adalah bahasa bisnis atau language of business.

Sebab Akuntansi memiliki peran sebagai perantara informasi bisnis yang dikomunikasikan kepada pihak berkepentingan. Itu adalah pengertian akuntansi secara simple.

Klasifikasi Akuntansi

Akuntansi diklasifikasikan ke dalam 2 kelompok besar, yaitu :

Akuntansi Manajerial

Akuntansi menajerial adalah pihak yang berkepentingan internal. Pihak itu adalah manajer dan karyawan. Mereka terikat secara langsung untuk mengelola dan mengoperasikan bisnis.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Scrib.com @Bizitzanarin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x