Contoh Soal PTS Sejarah Kelas 10: Agar Dapat Menangkap Suasana Batin dan Perasaan Pelaku Sejarah serta Konteks

- 18 September 2023, 20:07 WIB
Soal PTS sejarah kelas 10
Soal PTS sejarah kelas 10 /Pexels.com/Katerina Holmes/

D. Intuitif.

E. Emosional.

Jawaban

Semua istilah dalam opsi jawaban tersebut tentu memiliki arti masing-masing. Namun jika sudah dijabarkan artinya satu per satu, maka jawaban terbaik ada di opsi B. Sikap empati memang harus dimiliki sejarawan sesuai konteks dalam soal.

Penentuan jawaban soal PTS sejarah kelas 10 ini sudah disesuaikan dengan materi sejarah yang ada. Saat menemukan soal seperti ini, maka pastikan memilih opsi jawaban yang mengandung istilah empati dan bukan yang lainnya.

Baca Juga: Contoh Kriteria Fisiologis: Memahami Pentingnya Karakteristik Fisik dalam Penilaian dan Pengelompokan

Penjelasan

Untuk menjawab soal di atas, maka harus dipahami dulu arti dari semua istilahnya satu per satu. Apabila artinya sudah diketahui, maka proses penentuan jawabannya akan lebih mudah dan tidak mengarah ke opsi yang salah.

Oleh karenanya, pada bagian ini akan dijelaskan satu per satu arti dari semua istilahnya. Setelah dijelaskan artinya, maka akan dijabarkan kaitannya dengan konteks dalam soal. Simak susunan arti berikut ini:

  • Simpatik: merupakan proses membangkitkan rasa simpati, sehingga bisa tertarik pada satu hal yang ingin diperhatikan dan dilakukan tindakan lanjutan.
  • Empati: merupakan proses memahami atau merasakan apa yang dialami orang lain. Sejarawan memakai sikap ini untuk menangkap suasana batin dan perasaan.
  • Estetis: hal yang berkaitan dengan keindahan. Semua aspek yang berkaitan dengan apresiasi keindahan bisa disebut sebagai estetis seperti seni, alam, dan sastra.
  • Intuitif: merupakan kemampuan memahami dan mengetahui sesuatu tanpa dipelajari atau dipikirkan.
  • Emosional: merupakan perasaan intens yang ditujukan kepada sesuatu atau seseorang.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 11 Halaman 62 63 Kurikulum 2013: Pre-Activity and Practice

Seperti yang sudah terlihat dalam penjelasan tersebut, sikap yang sesuai dalam soal adalah empati. Sikap yang satu ini dibutuhkan oleh sejarawan untuk merasakan dan menangkap batin sehingga bisa diketahui proses sejarahnya.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah