Penelitian Geografi Selalu Berkembang dari Tahun ke Tahun, Fakta Tersebut Menunjukkan Bahwa Manfaat Penelitian

- 13 September 2023, 16:17 WIB
Penelitian geografi selalu berkembang dari tahun ke tahun
Penelitian geografi selalu berkembang dari tahun ke tahun /Pexels.com/Monstera Production/

D. Memperbanyak ilmu penunjang baru sebagai landasan teori.

E. Menyempurnakan penelitian serupa yang pernah dilakukan sebelumnya.

Jawaban

Semua opsi jawaban tersebut akan membingungkan jika tidak dipahami. Namun jika masing-masing opsinya dibandingkan, maka jawaban yang terbaik ada di opsi E. Menyempurnakan penelitian serupa yang pernah dilakukan sebelumnya sesuai dengan soal.

Jawaban yang dipilih tersebut sudah sesuai dengan materi yang ada. Jadi saat menemukan soal ini, pastikan menjawab opsi yang mengandung pernyataan dalam pilihan E. Jangan sampai memilih pernyataan lain karena tidak sesuai dengan materi.

Baca Juga: Kunci Jawaban Kimia Kelas 10 Halaman 30 Kurikulum Merdeka, Ujian Sumatif Teori Atom Dalton

Penjelasan

Geografi adalah ilmu yang khusus mempelajari tentang persamaan, hubungan, dan perbedaan antar ruang di bumi. Jika dijabarkan lebih lanjut, ilmu geografi ini akan mempelajari segala permasalahan di bumi dan kaitannya dengan manusia.

Sama seperti ilmu lainnya, dalam ilmu geografi juga dilakukan penelitian. Bentuk penelitian yang dilakukan dalam ilmu geografi ini tentunya akan memberikan beberapa manfaat yang ingin dicapai berbagai pihak.

Setidaknya ada empat manfaat utama yang didapat dari penelitian geografi. Masing-masing manfaat ini bisa memberikan dampak besar dalam kehidupan manusia dan kaitannya dengan bumi. Simak daftar manfaat berikut untuk mengetahuinya:

Baca Juga: Berikut Ini Langkah-Langkah Awal yang Harus Dilakukan oleh Seorang Pendidik untuk Menuntun Murid-Murid Menjadi

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah