5 Provinsi Terbaik menurut Ajang Olimpiade Sains Nasional OSN 2023, Apakah Daerah Kamu Termasuk? Yuk Simak

- 6 September 2023, 22:25 WIB
5 Provinsi Terbaik menurut Ajang Olimpiade Sains Nasional OSN 2023, Apakah Daerah Kamu Termasuk? Yuk Simak
5 Provinsi Terbaik menurut Ajang Olimpiade Sains Nasional OSN 2023, Apakah Daerah Kamu Termasuk? Yuk Simak /Tangkap Layar Instagram/puspresnas/

Peserta OSN adalah siswa-siswa terbaik dari masing-masing provinsi, yang sebelumnya telah berhasil bersaing di tingkat kabupaten dan provinsi mereka masing-masing.

Dengan demikian, OSN mendorong kompetisi sains di tingkat nasional dan menciptakan platform bagi siswa berbakat untuk unjuk kebolehan.

Setiap tahun, OSN diadakan di kota yang berbeda-beda, dan pada tahun 2023, kota Bogor, Jawa Barat yang menjadi tuan rumah.

Baca Juga: TERKINI, Cara Cek Pengumuman Siswa Lolos OSN P SMA 2023 Provinsi, Ratusan Siswa Maju ke OSN Nasional, SELAMAT

Kompetisi ini mencakup berbagai bidang sains, dengan kategori lomba yang berbeda untuk setiap jenjang pendidikan.

Bagi siswa SD/MI, ada dua bidang lomba, yaitu Matematika dan IPA.

Sementara itu, siswa SMP/MTs bersaing dalam tiga bidang, yaitu Matematika, IPA, dan IPS.

Sedangkan bagi siswa SMA/MA, ada sembilan lomba yang mencakup Matematika, Fisika, Kimia, Informatika, Biologi, Astronomi, Ekonomi, Kebumian, dan Geografi.

Ini memberi kesempatan kepada peserta untuk menunjukkan kemampuan mereka di berbagai bidang sains.

Jumlah peserta dalam OSN tahun ini cukup mengesankan, yaitu mencapai 230 peserta untuk jenjang SD/MI, 354 peserta untuk jenjang SMP/MTs, dan 900 peserta untuk jenjang SMA/MA.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: pusatprestasinasional.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah