10 Contoh Soal MOOC (Massive Open Online Course) MOOC PPPK, Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 1 September 2023, 19:07 WIB
10 Contoh Soal MOOC (Massive Open Online Course) MOOC PPPK, Lengkap dengan Kunci Jawaban
10 Contoh Soal MOOC (Massive Open Online Course) MOOC PPPK, Lengkap dengan Kunci Jawaban /Pexels.com / Oleksandr Canary Islands/

Soal 7. Tujuan utama dari akuntabilitas adalah :

a. Untuk meningkatkan citra positif pimpinan
b. untuk memperbaiki kinerja dalam memberikan pelayanan
c. Untuk memenuhi yang dimandatkan peraturan perundang-undang
d. Untuk meminimalisir tuntutan dari masyarakat

Jawaban: b. Untuk memperbaiki kinerja dalam memberikan pelayanan

Pembahasan: Tujuan utama dari akuntabilitas adalah untuk memperbaiki kinerja PNS dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Dalam pendekatan akuntabilitas yang bersifat proaktif (proactive accountability), akuntabilitas dimaknai sebagai sebuah hubungan dan proses yang direncanakan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan sejak awal.

Soal 8. PNS perlu meningkatkan citranya menjadi pelayan masyarakat dengan mengamalkan nilai-nilai akuntabilitas untuk membentuk sikap dan perilaku PNS sebagai berikut, kecuali:

a. Mengedepankan kepentingan publik
b. Integritas
c. Prinsip imparsial
d. Intoleransi keberagaman

Jawaban: d. Intoleransi keberagaman

Pembahasan: Disiplin dalam lingkungan Pegawai Negeri Sipil (PNS) belum sepenuhnya diterapkan atau bahkan dipahami oleh setiap Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) ataupun PNS itu sendiri. Karena itu, sikap kerja lambat yang dimiliki oleh sebagian PNS berdampak pada pemborosan sumber daya dan menciptakan citra PNS yang kurang produktif. Dalam situasi seperti ini, PNS perlu mengubah citra mereka menjadi pelayan masyarakat yang lebih baik dengan mengenalkan nilai-nilai akuntabilitas sebagai dasar untuk membentuk sikap dan perilaku yang mendorong PNS untuk memprioritaskan kepentingan publik, bersikap adil, dan menjunjung tinggi integritas.

Baca Juga: Pengumuman Hasil Kelulusan Pasca Sanggah PPPK Teknis dan Dosen 2022 sudah Dirilis Kemenhan, Cek di Sini Inform

Soal 9. Alat akuntabilitas birokrasi di Indonesia antara lain sebagai berikut ini, kecuali:

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah