Jawaban Soal 'Artikel Tersebut Menjelaskan Pendekatan Geografi Apa?'

- 14 Agustus 2023, 09:30 WIB
Jawaban Soal "Artikel Tersebut Menjelaskan Pendekatan Geografi Apa?"
Jawaban Soal "Artikel Tersebut Menjelaskan Pendekatan Geografi Apa?" /Pexels.com / Aaditya Arora/

INFOTEMANGGUNG.COM – Pada materi geografi SMA, ada soal yang fokus pada pendekatan geografi.

Soal seperti ini harus dipahami karena biasanya masuk dalam ujian. Oleh karenanya, pada artikel ini akan diinformasikan satu soal sebagai berikut:

Soal

Sebagai acuan, maka pada bagian ini akan dipaparkan soalnya terlebih dahulu. Pada bagian awal akan ada artikel dan di akhir ada empat opsi jawaban yang harus dipahami baik-baik. Inilah bentuk soalnya secara lengkap:

Baca Juga: KUNCI JAWABAN: Berdasarkan Informasi SDA di Atas Berasal dari Sfera…

Bacalah artikel di bawah ini dengan cermat!

Bencana Tanah Longsor di Desa Banaran, Kecamatan Pulung, Kabupaten Ponorogo

Pada tanggal 1 April 2017 terjadi bencana tanah longsor di Desa Banaran, Kecamatan Pulung, kabupaten Ponorogo, Provinsi Jawa Timur. Dampak dari bencana tersebut telah menimbun puluhan rumah penduduk serta puluhan korban jiwa. Faktor penyebab terjadinya bencana tanah longsor tersebut berdasarkan Naryanto, dkk. (2019) adalah kemiringan lahan, pelapukan batuan breksi vulkanik yang membentuk tanah menjadi daerah perbukitan yang curam, curah hujan tinggi serta alih fungsi lahan yang awalnya hutan lindung menjadi lahan pertanian hortikultura.

Artikel tersebut menjelaskan pendekatan geografi apa?

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: geografi.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah