Berdasarkan Skema Tersebut, Konsumen Primer, Konsumen Sekunder, dan Konsumen Tersier secara Berturut-turut Ada

- 8 Agustus 2023, 09:15 WIB
Berdasarkan Skema Tersebut, Konsumen Primer, Konsumen Sekunder, dan Konsumen Tersier secara Berturut-turut Adalah, Simak Jawabannya di Sini
Berdasarkan Skema Tersebut, Konsumen Primer, Konsumen Sekunder, dan Konsumen Tersier secara Berturut-turut Adalah, Simak Jawabannya di Sini /pexels.com/RDNE Stock project /

Nah, berikut ini adalah penjelasan dari soal berdasarkan skema tersebut, konsumen primer, konsumen sekunder, dan konsumen tersier secara berturut-turut adalah apa untuk menambah wawasan siswa.

Pertanyaan

Jaring-jaring makanan
Jaring-jaring makanan

Berdasarkan skema tersebut, konsumen primer, konsumen sekunder, dan konsumen tersier secara berturut-turut adalah ...

A. tumbuhan hijau, kutu daun, dan kumbang
B. tumbuhan hijau, belalang, dan kumbang
C. belalang, ulat daun, dan kumbang
D. ulat daun, belalang, dan laba-laba
E. kutu daun, laba-laba, dan burung​

Kunci Jawaban

Jawaban yang tepat terkait berdasarkan skema tersebut, konsumen primer, konsumen sekunder, dan konsumen tersier secara berturut-turut adalah E. kutu daun, laba-laba, dan burung​.

Penjelasan

Rantai makanan adalah konsep dalam ekologi yang menggambarkan aliran energi dan transfer nutrisi dari satu organisme ke organisme lain dalam suatu ekosistem.

Baca Juga: Kunci Jawaban Halaman 65 Kelas 5 Tema 5, Peran Produsen, Konsumen, dan Pengurai dalam Rantai Makanan

Rantai makanan mengilustrasikan bagaimana berbagai organisme dalam ekosistem saling terhubung melalui hubungan makan-memakan.

Dalam rantai makanan, terdapat beberapa tingkatan trafik yang menggambarkan peran berbeda dari organisme dalam aliran energi. Tingkatan tersebut di antaranya konsumen primer, konsumen sekunder, dan konsumern tersier.

Halaman:

Editor: Eko Adityo Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah