Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP MTs Halaman 7 Semester 1: Double Bubble Map, Kelajuan dan Kecepatan

- 29 Juli 2023, 16:06 WIB
Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Halaman 7 Semester 1: Double Bubble Map, Kelajuan dan Kecepatan
Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Halaman 7 Semester 1: Double Bubble Map, Kelajuan dan Kecepatan /Pexels / Ivan Rivero/

INFOTEMANGGUNG.COM - Adik-adik kelas 8, kini kalian diperhadapkan pada topik menarik kunci jawaban IPA kelas 8 SMP halaman 7 semester 1 Kurikulum 2013 yang bertajuk Double Bubble Map tentang kelajuan dan kecepatan. Apakah Double Bubble Map itu?

 

Kunci jawaban IPA kelas 8 SMP halaman 7 semester 1 Kurikulum 2013 tentang Double Bubble Map adalah bagian mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Buku yang diterbitkan oleh Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud.

Baca Juga: Kunci Jawaban TIK / Informatika Kelas 8 Halaman 44 Kurikulum Merdeka Aktivitas BK-K8-05-U Basis Desimal Oktal

Adapaun kunci jawaban IPA kelas 8 SMP halaman 7 semester 1 Kurikulum 2013 Double Bubble Map ini ada di Bab 1 yang judulnya Gerak Benda dan Makhluk Hidup di Lingkungan Sekitar

Double Bubble Map adalah peta minda yang dipakai untuk membandingkan banyak konsep sekaligus. Berbeda dengan Circle Map yang adalah Peta Minda yang memakai skema yang berbentuk bulat yang di dalamnya berisi berbagai konteks ilmu. Mari kita pelajari peta Double Bubble lewat kunci jawaban berikut.

Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Halaman 7 Semester 1

Ayo, Kita Selesaikan

Soal 1. Lengkapi double bubble map tentang perbedaan antara kelajuan dengan kecepatan berikut!

Jawaban:
Double bubble map disini adalah tentang perbedaan antara kelajuan dengan kecepatan:

Kelajuan:
- Berkaitan dengan jarak tempuh
- v = s/t
- Spedometer

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah