Kunci Jawaban Bahasa dan Sastra Indonesia 2 SMP/MTs Kelas 8 Halaman 3, Ayo Belajar Sosial

- 25 Juli 2023, 10:19 WIB
Kunci Jawaban Bahasa dan Sastra Indonesia 2 SMP/MTs Kelas 8 Halaman 3, Ayo Belajar Sosial
Kunci Jawaban Bahasa dan Sastra Indonesia 2 SMP/MTs Kelas 8 Halaman 3, Ayo Belajar Sosial /pexels.com /Ron Lach/

INFOTEMANGGUNG.COM – Bahasa dan Sastra Indonesia merupakan salah satu mata pelajaran yang terdapat di jenjang SMP/MTs.

Di kelas 8 mata pelajaran ini akan membahas tentang sosial, diakhir kelas siswa akan melakukan evaluasi dengan mengikuti uji kompetensi.

Berikut ini kami sajikan kunci jawaban bahasa dan sastra Indonesia untuk SMP/MTs kelas 8.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 12 Halaman 5 Tugas Mandiri 1.1: Pengertian Hak dan Kewajiban Warga Negara

Bahasa dan sastra Indonesia memiliki peran penting dalam memperkaya budaya dan identitas bangsa.

Dalam pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia di tingkat SMP/MTs kelas 8, siswa diajak untuk lebih mendalami dan mengapresiasi kekayaan bahasa serta warisan sastra yang dimiliki Indonesia.

Bahasa Indonesia adalah bahasa persatuan bangsa, menjadi medium komunikasi nasional yang digunakan oleh berbagai suku dan budaya di Indonesia.

Melalui bahasa, berbagai suku dan daerah dapat saling berinteraksi dan memahami satu sama lain, sehingga tercipta rasa persatuan dan kesatuan di antara masyarakat Indonesia.

Di samping itu, pelajaran sastra Indonesia juga berperan penting dalam memahami identitas bangsa.

Sastra Indonesia kaya akan berbagai jenis karya sastra, seperti puisi, cerpen, novel, drama, dan lain-lain, yang masing-masing mencerminkan kondisi sosial, budaya, dan sejarah bangsa Indonesia.

Dengan mempelajari sastra, siswa dapat mengetahui beragam cerita dari masa lalu hingga sekarang, yang menjadi cerminan dari kehidupan dan perjalanan bangsa.

Diakhir kelas siswa akan melakukan evaluasi dengan mengikuti uji kompetensi.

Berikut ini kami sajikan kunci jawaban bahasa dan sastra Indonesia untuk SMP/MTs kelas 8.

Soal

Laporan perjalanan merupakan salah satu jenis laporan yang berfungsi sebagai pertanggungjawaban kegiatan perjalanan atau kunjungan.

Laporan perjalanan ini biasa dilakukan oleh sebuah kelompok yang ada pada sebuah lembaga atau institusi, misalnya laporan perjalanan wisata SMA 5 Jakarta.

Namun, laporan kegiatan juga dapat dilakukan secara individu, misalnya laporan kunjungan saudara atau keluarga.
Berikut ini struktur dalam sebuah laporan perjalanan.

1. Pendahuluan

merupakan bagian dari laporan perjalanan yang berisi latar belakang, manfaat, dan tujuan.

2. Isi laporan

merupakan bagian dari laporan perjalanan yang berisi laporan kegiatan dari awal sampai akhir (waktu, peserta, biaya, dan tempat atau objek).

3. Penutup

merupakan bagian dari laporan perjalanan yang berisi kesimpulan dan saran.

Adapun ciri-ciri laporan perjalanan yaitu

a. Terdapat objek atau tempat yang dikunjungi yang digunakan sebagai bahan laporan.
b. Terdapat deskripsi perjalanan sesuai dengan tempat, waktu, rekan, proses, kegiatan yang dilakukan, dan jumlah biaya.
c. Penulisan laporan perjalanan menggunakan bahasa yang baik dan benar.
d. Terdapat fakta dan data pendukung yang dicantumkan dalam bentuk gambar atau data.
e. Penulisan laporan perjalanan disajikan secara lengkap dan menarik.

Pada soal diberikan laporan perjalanan dengan judul "Ingin Kembali ke Bawean".

Yang ditanyakan adalah letak Pulau Bawean. Berdasarkan informasi yang didapat dari paragraf keempat, dapat diketahui bahwa Pulau Bawean terletak di Kabupaten Gresik, Jawa Timur.

Jawaban

Berdasarkan penjelasan di atas, letak Pulau Bawean adalah di Kabupaten Gresik, Jawa Timur.

 Baca Juga: KUNCI JAWABAN Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 136 Identifikasilah Jumlah Babak Latar Tempat Waktu Pemeran

Dengan begitu, pelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia di tingkat SMP/MTs kelas 8 menjadi pondasi yang kuat dalam membentuk generasi penerus.

Yang mencintai bahasa Indonesia dan menghargai kekayaan sastra Indonesia, sehingga dapat turut melestarikan budaya dan identitas bangsa Indonesia.***

 

Dapatkan informasi terbaru terkait dunia pendidikan dengan bergabung di grup telegram kami. Mari bergabung di Grup Telegram dengan cara klik tombol dibawah ini:

Kamu juga bisa request kunci jawaban atau info lainnya dengan topik pendidikan.

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah