Keren! Inilah 10 MA Unggulan dan Terbaik se-Jawa Tengah, Nomor 1 Sabet Rangking 4 Nasional

- 18 Juli 2023, 12:48 WIB
10 MA Unggulan dan Terbaik se-Jawa Tengah
10 MA Unggulan dan Terbaik se-Jawa Tengah /Pexels.com / Irgi Nur Fadil/

INFOTEMANGGUNG.COM - Madrasah Aliyah (MA) kini menjadi salah satu pertimbangan para orang tua untuk menyekolahkan putra-putri mereka. Karena selain mendapatkan ilmu pendidikan umum, siswa-siswi juga akan mendapatkan ilmu agama.

Dengan bersekolah di MA, karakter dan akhlak anak akan terbentuk sesuai tuntunan al-quran dan hadis. Selain itu, MA sekarang ini juga sudah mampu bersaing di dunia teknologi modern, tak kalah dengan SMA atau SMK negeri.

Provinsi Jawa Tengah memiliki sederetan MA yang sudah mendapat standar penilaian dan predikat sebagai MA terbaik menurut Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT).

Dengan rerata nilai UTBK 2022 yang cukup tinggi mampu menghantarkan 10 MA di Jawa Tengah ini masuk dalam daftar top 1000 SMA sederajat terbaik se-Indonesia versi LTMPT.

Dengan kualitasnya, 10 MA unggulan dan terbaik se-Jawa Tengah ini layak menjadi incaran bagi calon siswa baru.

Baca Juga: Juaranya Bukan SMA N 1 Sanden! Inilah 10 SMA Terbaik di Bantul, Posisi Teratas Ternyata...

Berikut ini kami infokan 10 MA unggulan dan terbaik se-Jawa Tengah yang bisa menjadi rekomendasi para orang tua untuk memilih MA terbaik untuk putra-putrinya.

Daftar 10 MA Unggulan dan Terbaik se-Jawa Tengah

1. MAN Insan Cendekia Pekalongan

Alamat: Jalan H. Mochamad Chaeron, Banyurip Alit, Kec. Pekalongan Sel., Kota Pekalongan, Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: ltmpt.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x