Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 18, 19, 20, Menentukan 3 Pecahan yang Senilai dengan Pecahan Berikut

- 14 Juli 2023, 13:10 WIB
Sederhanakan pecahan berikut menjadi pecahan paling sederhana:
Sederhanakan pecahan berikut menjadi pecahan paling sederhana: /Pexels / Pavel Danilyuk/

b. 20/35

Pembahasan:

Faktor dari 20 = 1, 2, 4, 5, 10, 20
Faktor dari 35 = 1, 5, 7, 35
FPB dari 20 dan 35 = 5

Pembilang dan penyebut dibagi FPB = (20:5)/(35:5) = 4/7
Jadi 20/35 = 4/7

c. 13/52

Pembahasan:

Faktor dari 13 = 1, 13
Faktor dari 52 = 1, 2, 4, 13, 26, 52
FPB dari 13 dan 52 = 13

Pembilang dan penyebut dibagi FPB = (13:13)/(52:13) = 1/4
Jadi 13/52 = 1/4

d. 10/14

Pembahasan:

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah