100 Soal Ujian Dinas 2023 dengan Jawabannya, Contoh Soal Ujian Dinas/ Penyesuaian Ijazah dengan Kisi-kisinya

- 13 Juli 2023, 15:48 WIB
100 Soal Ujian Dinas 2023 dengan Jawabannya, Contoh Soal Ujian Dinas/ Penyesuaian Ijazah dengan Kisi-kisinya
100 Soal Ujian Dinas 2023 dengan Jawabannya, Contoh Soal Ujian Dinas/ Penyesuaian Ijazah dengan Kisi-kisinya /Pexels / Anna Nekrasevich/

Jawaban: A

Soal 3. Indonesia merupakan negara dengan penduduk yang beragam. Sebagian penduduk Indonesia bersuku Sunda, Dayak, Jawa, dan Bugis. Walaupun begitu, kondisi negara tetap aman dan damai karena mereka memiliki jiwa nasionalisme yang tinggi untuk menjaga persatuan dan kesatuan bangsa.

Oleh karena itu, Indonesia dijadikan sebagai negara percontohan untuk negara-negara di dunia yang memiliki penduduk beragam. Hubungan sebab akibat yang terjadi berdasarkan wacana di atas adalah ....

A. keseriusan negara untuk menghapuskan suku-suku di Indonesia berakibat terjadinya persatuan dan kesatuan
B. kondisi negara yang aman damai disebabkan penduduk memiliki jiwa nasionalisme yang tinggi
C. karena Indonesia negara majemuk sehingga dijadikan sebagai negara percontohan bagi negara lain
D. Terjadinya persatuan dan kesatuan karena hasil kerja keras suku Sunda, Dayak, Jawa, dan Bugis
E. Kondisi negara yang aman dan damai terjadi karena kemajemukan penduduk Indonesia

Jawaban: B

Soal 4. Permasalahan yang timbul dari kebijakan pemerintah hampir tidak dijumpai dalam negara sentralisasi karena….

A. kebijakan yang dibuat mengakomodasi kebutuhan daerah
B. adanya keseragaman kebijakan di wilayah Indonesia
C. kebijakan diputuskan dalam waktu relatif lama
D. tidak ada €ampur tangan pemerintah pusat
E. semua kebijakan diputuskan di daerah

Jawaban: B

Soal 5. Dahulu wilayah Indonesia pernah terbagi atas beberapa negara bagian. Pernyataan tersebut mengindikasikan saat itu negara Indonesia berbentuk ....

A. serikat
B. dominion
C. kesatuan
D. protektorat
E. konfederasi

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah