Apa Tujuan dari Pembelajaran IPS Pada Tingkat SD? Simak Penjelasan Lengkap Tentang Tujuan Pembelajaran IPS!

- 12 Juli 2023, 10:02 WIB
Apa Tujuan dari Pembelajaran IPS Pada Tingkat SD? Simak Penjelasan Lengkap Tentang Tujuan Pembelajaran IPS!
Apa Tujuan dari Pembelajaran IPS Pada Tingkat SD? Simak Penjelasan Lengkap Tentang Tujuan Pembelajaran IPS! /pexels.com/Anastasia Shuraeva

INFOTEMANGGUNG.COM - Apa tujuan dari pembelajaran IPS pada tingkat SD? Pertanyaan yang satu ini perlu dipahami oleh para guru. Khususnya yang mengajar para peserta didik dalam mata pelajaran IPS

Pertanyaan mengenai apa tujuan dari pembelajaran IPS pada tingkat SD akan membantu Bapak dan Ibu guru dalam menentukan target pembelajaran. Umumnya target ini disebut sebagai capaian pembelajaran.

Ada juga yang menyebutnya sebagai kriteria ketercapaian pembelajaran. Yang jelas, dengan memahami tujuan pembelajaran IPS maka Bapak dan Ibu guru akan punya pandangan yang jelas mau dibawa kemana pembelajaran tersebut.

Baca Juga: Bagaimana Peran Guru dalam Mengembangkan Pemahaman Siswa Tentang Konsep dan Rasional Hakikat, Landasan, dan

Nah, untuk memahami hal itu maka Bapak dan Ibu guru dapat menyimak penjelasan lengkapnya di dalam artikel ini. Mulai dari jawaban singkat sampai uraian yang lebih lengkap. Berikut ini pembahasan apa tujuan dari pembelajaran IPS pada tingkat SD:

Apa tujuan dari pembelajaran IPS pada tingkat SD?

Jawaban:

Ada beberapa poin penting yang akan dipelajari peserta didik dalam pembelajaran IPS. Mulai dari pemahaman tentang kehidupans sehari-hari, keanekaragaman budaya, sampai ilmu pemerintahan. Berikut ini penjabarannya:

  • Pembelajaran IPS akan mengajak siswa mempelajari aspek-aspek kehidupan sehari-hari, seperti keluarga, sekolah, dan lingkungan sekitar. Mulai dari siapa saja yang terlibat di sana sampai tanggung jawab dan peran setiap orang.
  • IPS juga akan mengajak peserta didik memahami keanekaragaman yang ada di dunia. Tak hanya daerah-daerah di Indonesia, tetapi juga budaya yang ada di luar negeri.

Baca Juga: Identifikasi Ruang Lingkup PKN di SD Berdasarkan Setiap Jenjang Kelas, Ternyata Ini Penjelasan Lengkapnya!

Halaman:

Editor: Wahyu Pratama

Sumber: kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x