Perilaku Yang Perlu CGP Mulai Lakukan Adalah? Ini Beberapa Contohnya Yang Dapat Diterapkan!

- 11 Juli 2023, 09:04 WIB
Perilaku Yang Perlu CGP Mulai Lakukan Adalah? Ini Beberapa Contohnya Yang Dapat Diterapkan!
Perilaku Yang Perlu CGP Mulai Lakukan Adalah? Ini Beberapa Contohnya Yang Dapat Diterapkan! /pexels.com/fauxels

INFOTEMANGGUNG.COM - Perilaku yang perlu CGP mulai lakukan adalah? Pertanyaan yang satu ini cukup menarik untuk dibahas. Khususnya bagi para CGP atau Calon guru Penggerak.

Mereka yang tergabung dalam program ini perlu memahami perilaku yang perlu CGP mulai lakukan ada apa saja. Hal ini penting agar para guru ini dapat mengimplementasikan nilai-nilai yang sesuai dengan berbagai aspek.

Dalam pembelajaran, guru dan peserta didik adalah pihak yang paling aktif memberikan kontribusi. Seorang guru perlu membimbing para peserta didik dengan memberi teladan melalui perilaku-perilaku yang sesuai.

Baca Juga: Jelaskan Alasan Penggunaan Model PBMKS Tipe Olah-Pikir Sejoli (OPS) Ditinjau dari Tujuan dan Peran Guru!

Bagi Bapak dan Ibu guru yang masih belum memahami perilaku seperti apa saja yang tepat untuk dilakukan dapat menyimak artikel ini. Pastikan untuk menyimak penjelasannya dengan seksama dari awal sampai akhir.

Dengan begitu maka pemahaman Anda di topik ini akan semakin dalam dan tidak hanya di situ-situ saja. Simak contoh perilaku yang perlu CGP mulai lakukan berikut ini!

perilaku yang perlu CGP mulai lakukan

Ada banyak contoh yang dapat dibahas di sini tentang apa saja perilaku yang perlu CGP mulai lakukan. Namun, berikut ini akan dipaparkan beberapa contoh yang sangat penting untuk dilakukan:

  • Menggerakkan komunitas belajar untuk rekan guru di sekolah dan di wilayahnya
  • Menjadi Pengajar Praktik bagi rekan guru lain terkait pengembangan pembelajaran di sekolah
  • Mendorong peningkatan rasa kepemimpinan para murid di sekolah. Dalam konteks ini peserta didik akan dibimbing untuk mandiri.

Baca Juga: Jelaskan Alasan Penggunaan Model PBMKS Tipe Tutorial Teman Sebaya (TTS) Ditinjau dari Tujuan dan Peran Guru!

  • Membuka ruang diskusi dan ruang kolaborasi yang positif antara guru, peserta didik, wali murid, dan pemangku kepentingan di dalam maupun luar sekolah.
  • Menjadi pemimpin dalam ruang pembelajaran yang mendorong ekosistem pendidikan positif di sekolah.

Beberapa hal di atas adalah perilaku-perilaku utama yang yang merupakan peran guru Penggerak. Selain itu, para guru Penggerak juga tetap berkewajiban dalam menjadi pihak yang berperan penting dalam mengatur kelas serta peserta didik, contohnya:

Halaman:

Editor: Wahyu Pratama

Sumber: kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x