TERBARU! 50 Soal Survei Kebhinekaan MSIB 2023 Beserta Jawabannya

- 5 Juli 2023, 10:17 WIB
TERBARU! 50 Soal Survei Kebhinekaan MSIB 2023 Beserta Jawabannya
TERBARU! 50 Soal Survei Kebhinekaan MSIB 2023 Beserta Jawabannya /Pexels.com / Sora Shimazaki/

A. Berada dalam balutan pita di kepala burung garuda
B. Berada dalam balutan pita di sayap burung garuda
C. Berada dalam balutan pita di cengkraman kaki burung garuda
D. Berada dalam balutan pita di punggung burung garuda
E. Berada dalam balutan pita di dada burng garuda

Jawaban : C

6. Semboyan Bhineka Tunggal Ika berasal dari kitab...

A. Tan Hanna Dharma
B. UUD
C. Kitab kuno bangsa romawi
D. Kitab sutasoma
E. Kitab Brahma

Jawaban : D

7. Proklamasi antara Pancasila dan proklamasi kemerdekaan adalah...

A. Pancasila menggelorakan semangat perjuangan untuk proklamasi
B. Naskah proklamasi dan Pancasila dirumuskan secara bersamaan
C. Proklamasi kemerdekaan melahirkan nilai-nilai luhur Pancasila
D. Pancasila dan proklamasi melahirkan generasi baru perjuangan
E. Pancasila dan proklamasi merupakan sumber kebanggaan bangsa

Jawaban: C

8. Contoh perilaku tenggang rasa dalam kehidupan masyarakat, yaitu...

A. Menyadari akan hak dan kewajiban di masyarakat
B. Menghindarkan diri dari perbedaan pendapat
C. Memenuhi kebutuhan hidup masing-masing
D. Mengatur kehidupan seseorang yang kurang beruntung
E. Meningkatkan kesejahteraan hidup keluarga

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah