PALING BARU! 35 Soal KSM Biologi MA 2022 Tingkat Kabupaten dan Pembahasannya Lengkap untuk Lolos KSM 2023

- 2 Juli 2023, 23:20 WIB
PALING BARU! 35 Soal KSM Biologi MA 2022 Tingkat Kabupaten dan Pembahasannya Lengkap untuk Lolos KSM 2023
PALING BARU! 35 Soal KSM Biologi MA 2022 Tingkat Kabupaten dan Pembahasannya Lengkap untuk Lolos KSM 2023 /Pexels/Max Fischer/

(B) Organisme X lebih dekat kekerabatannya dengan orang utan dibandingkan dengan tikus

(C) Organisme X lebih dekat kekerabatannya dengan katak dibandingkan dengan manusia

(D) Organisme X lebih dekat kekerabatannya dengan manusia dibandingkan dengan katak

7. Diantara tanaman yang dikenal sebagai kacang-kacangan (seperti kacang kapri, kacang kedelai, kacang ercis) bijinya terkandung dalam buah yang disebut kacang polong, lebih dikenal sebagai polong. Saat membuka polong seperti itu, biasanya terlihat bahwa beberapa bakal biji telah menjadi biji matang, sedangkan bakal biji lainnya belum. Terkait peristiwa tersebut, cermati beberapa pernyataan berikut:

I. Bunga yang menghasilkan polong seperti itu tidak diserbuki.

II. Tabung serbuk sari tidak memasuki semua bakal biji dalam polong tersebut.

III. Eendosperma tidak cukup untuk didistribusikan ke semua bakal biji dalam polong tersebut.

IV. Ovula yang gagal berkembang menjadi biji berasal dari bagian bunga yang steril.

V. Buah dapat berkembang, bahkan jika semua ovula di dalamnya belum dibuahi.

Halaman:

Editor: Nadia Rizky Kusuma Kurniandini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah