50 Soal UAS UT Sistem Ekonomi Indonesia ISIP4310 Ilmu Administrasi Negara / Ilmu Pemerintahan Semester 4 / 8

- 26 Juni 2023, 18:09 WIB
50 Soal UAS UT Sistem Ekonomi Indonesia ISIP4310 Ilmu Administrasi Negara / Ilmu Pemerintahan Semester 4 / 8 dengan Kunci Jawabannya
50 Soal UAS UT Sistem Ekonomi Indonesia ISIP4310 Ilmu Administrasi Negara / Ilmu Pemerintahan Semester 4 / 8 dengan Kunci Jawabannya /pexels.com/pixabay/

INFOTEMANGGUNG.COM - 50 soal UAS UT Sistem Ekonomi Indonesia ISIP4310 bisa diajarkan pada jurusan Ilmu Administrasi Negara atau Ilmu Pemerintahan di semester 4 atau 8 dengan kunci jawabannya. Pakai kesempatan ini untuk belajar terutama kalian yang mengambil mata kuliah ISIP4310.

50 soal UAS UT Sistem Ekonomi Indonesia ISIP4310 antara lain membahas tentang kurva transformasi atau kurva kemungkinan produksi.

Selain itu 50 soal UAS UT Sistem Ekonomi Indonesia ISIP4310 juga membahas tentang kapitalisme murni dan kapitalisme modern.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal UT Ilmu Administrasi Negara ADPU4218 Mata Kuliah Psikologi Sosial Semester 5

Cermati semua soal sampai selesai karena masih banyak ilmu ekonomi lain yang didalami.

Artikel ini berisi 50 soal UAS UT Sistem Ekonomi Indonesia ISIP4310 ini bisa dijadikan referensi latihan untuk menghadapi soal UAS UT jurusan Ilmu Pemerintahan semester 8 atau Ilmu Administrasi Negara semester 4.

50 Soal UAS UT Sistem Ekonomi Indonesia ISIP4310 Ilmu Administrasi Negara / Ilmu Pemerintahan

Soal 1. Kurva transformasi atau kurva kemungkinan produksi dapat menjelaskan gambaran mengenai....

a. surplus atau defisift anggaran yang dialami sebuah negara
b. pencapaian kapasitas produki penuh jika tingkat pengangguran rendah
c. pengaruh tingkat konsumsi yang sedang berlangsung terhadap pembentukan modal
d. pengaruh pemakaian teknologi terhadap peningkatan produktivitas atau tingkat produksi

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: soalut.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah